Kopi Tungkal: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
+Kategori:Kopi di Indonesia; +Kategori:Jambi menggunakan HotCat |
Rahmatdenas (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 1:
{{rapikan}}
Kopi Tungkal adalah kopi yang dibudidayakan di [[Kuala Tungkal (kota)|Kuala Tungkal]], unik dan khasnya kopi [[Kopi liberika|liberika]] Tungkal Komposit ini lantaran dibudidayakan di daerah gambut dengan tingkat keasaman yang cukup tinggi.<ref>{{Cite web|date=27 November 2017|title=UNIK DAN KHASNYA KOPI LIBERIKA KUALA TUNGKAL|url=https://tanjabbarkab.go.id/unik-dan-khasnya-kopi-liberika-kuala-tungkal/|access-date=14 Juni 2024}}</ref> Saat ini, kopi Liberika Tungkal di budidayakan oleh masyarakat kecamatan [[Betara, Tanjung Jabung Barat|Betara]], Kabupaten [[Kabupaten Tanjung Jabung Barat|Tanjung Jabung Barat]]. Pada umumnya masyarakat Kecamatan Betara mengolah kopi sampai pada tahap ''[[green bean]]''. Hal ini disebabkan karena alat pengolahan kopi masih terbatas. Untuk produk dalam bentuk ''green bean'' asalan, masyarakat biasa mengolah secara mandiri.<ref>{{Cite web|last=Arman|first=Dedi|date=2019-11-21|title=Liberika, Kopi Khas Tanjungjabung Barat|url=https://kebudayaan.kemdikbud.go.id/bpnbkepri/liberika-kopi-khas-tanjungjabung-barat/|website=Balai Pelestarian Nilai Budaya Kepulauan Riau|language=Indonesia|access-date=2024-06-21}}</ref> Sejak 2018, kopi tersebut menjadi salah satu komoditas perkebunan yang terus dipelajari potensinya dan diperbaiki produktivitasnya oleh peneliti Balai Penelitian Tanaman Industri dan Penyegar (Balittri) Badan Litbang Pertanian.<ref>{{Cite web|last=Bardono|first=Setiyo|date=2020-03-19|title=Penelitian Kopi Liberika pada Lahan Gambut Pasang Surut Jambi|url=https://technologyindonesia.id/pertanian-dan-pangan/inovasi-pertanian/penelitian-kopi-liberika-pada-lahan-gambut-pasang-surut-jambi/|website=Technology Indonesia|language=id|access-date=2024-07-02}}</ref>
|