Tim Berners-Lee: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k mengubah istilah ke bahasa Indonesia
k mengubah istilah ke bahasa Indonesia
 
Baris 43:
|website = {{Url|www.w3.org/People/Berners-Lee}}
}}
'''Sir Timothy John "Tim" Berners-Lee''', KBE ('''TimBL''' atau '''TBL''') ({{lahirmati|[[London]], [[Inggris]]|8|6|1955}}) adalah [[penemu]] [[World Wide Web]] dan ketua ''[[Konsorsium World Wide Web Consortium]]'', yang mengatur perkembangannya.
 
Pada [[1980]], ketika masih seorang kontraktor bebas di [[CERN]], Berners-Lee mengajukan sebuah proyek yang berbasiskan konsep [[hiperteks]] (''hypertext'') untuk memfasilitasi pembagian dan pembaharuan informasi di antara para peneliti. Dengan bantuan dari [[Robert Cailliau]] dia menciptakan sistem prototipe bernama [[Enquire]].