MAN IC Serpong: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Bikin baru bang
Tag: menambah kata-kata yang berlebihan atau hiperbolis tanpa kategori [ * ] tidak menyebut judul [ * ] VisualEditor
 
banyak nambah gambar
Baris 18:
 
== Lokasi ==
[[Berkas:Stasiun Rawa Buntu 20022024 1.jpg|jmpl|Stasion Rawa Buntu]]
MAN Insan Cendekia Serpong berlokasi di Sektor XI BSD, Jl. Cendekia No.1, Serpong, Kec. Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten 15310, Terletak di pusat kota Tanggerang Selatan membuat akses MAN Insan Cendekia Serpong menjadi mudah, ada beberapa mode transportasi yang tersedia seperti [[Commuter Line Rangkasbitung|KA Commuter Line Tanah Abang–Rangkasbitung]] atau lebih dikenal dengan Serpong Line yang berhenti di [[Stasiun Rawa Buntu|Stasion Rawa Buntu]], berjarak sekitar 4 km dari Madrasah, Pada mula nya daerah sekitar MAN Insan Cendekia Serpong merupakan lahan kosong, namun seiring dengan perkembangan Bumi Serpong Damai ([[BSD City]]) daerah sekitaran pun banyak yang mengalmi alih fungsi lahan, beberapa diantaramya menjadi [[perumahan]] dan kantor-kantor pemerintah, seperti [[Palang Merah Indonesia|PMI]] dan [[Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika|BMKG]] [[Kota Tangerang Selatan|Kota Tanggerang Selatan]]
 
Baris 28 ⟶ 29:
 
'''Gedung dan Bangunan'''
[[Berkas:Masjid Ulil Al Bab.png|jmpl|'''Masjid Ulil Al Bab''']]
 
[[Berkas:Citra Udara Man IC Serpong.png|jmpl|Citra Udara Man IC Serpong]]
Pada saat serah terima SMU Insan Cendekia Serpong dari BPPT kepada Departemen Agama RI, tahun 2000, telah berdiri bangunan yang terdiri dari bangunan gedung administrasi, gedung pendidikan, perpustakaan, mesjid, gedung serba guna (aula), poliklinik, gedung pelatihan guru, asrama guru putra, asrama guru ecret, asrama siswa, asrama siswi, gedung kantin, rumah dinas wakil kepala sekolah, rumah dinas kepala sekolah, gedung utility, lapangan olah raga, pos jaga (satpam) dan tempat sampah. Pada tahun 2002-2004 telah terjadi penambahan 8 (delapan) unit rumah dinas guru, green house,  gedung koperasi dan Sekretariat IAIC. Tahun 2005-2006, dibangun 2 lokal kelas baru dan 1 unit asrama dengan kapasitas 32 orang. Terakhir, MAN Insan Cendekia Serpong mendapat bantuan pemerintah melalui SBSN untuk membangun Gedung Olimpiade, Gedung Pusat Kegiatan Siswa, Gedung Pusat Pembelajaran Terpadu, dan Rumah Dinas Guru.
 
'''Fasilitas dan Sarana'''
[[Berkas:Perpustakaan-MAN-IC-Serpong.jpg|jmpl|Perpustakaan-MAN-IC-Serpong]]
 
MAN Insan Cendekia Serpong, dalam melaksanakan kegiatan pendidikan didukung dengan fasilitas yang cukup lengkap, diantaranya memiliki 2 lokal laboratorium fisika dan 1 ruang kerja laboran fisika, 2 lokal laboratorium kimia dan 1 ruang kerja laboran kimia, 2 lokal laboratorium biologi dan 1 ruang kerja laboran biologi, 1 ruang laboratorium bahasa, 1 ruang laboratorium omputer, 1 ruang multi media (moving class), 1 ruang visual, 15 ruang kelas, 1 ruang bimbingan karier, 1 ruang media pengembangan bahasa, 1 ruang guru, 1 ruang green house, dan 1 ruang perpustakaan.
 
'''Ruang kelas'''
[[Berkas:KBM di Kelas.jpg|jmpl|KBM di Kelas]]
 
Di samping ruang/bangunan pendukung pendidikan, juga dilengkapi juga dengan perlengkapan kelas dan asrama yang memadai, seperti, bangku kelas, meja, papan tulis, OHP, air condition (AC), tempat tidur, meja belajar asrama, lemari siswa, filling cabinet, computer, dan mebeler lainnya. Setiap kelas ruang belajar  dilengkapi pasilitas 1 unit AC Split, 2 papan tulis kaca, 1 smart tv, 24 kursi siswa dan 24 meja siswa, 24 kitab suci Al-Qur’an,  1 meja guru dan 1 kursi guru. Kemudian fasilitas pendukung kegiatan siswa di asrama meliputi, tempat tidur, meja belajar, lemari siswa, dan kursi belajar.
 
'''Asrama (Tempat Tinggal)'''
 
MAN Insan Cendekia Serpong memiliki 6 Gedung Asrama yang terbagi menjadi 2 Asrama Putera, 3 Asrama Puteri serta 1 Asrama Guru, Selain itu memiliki beberapa unit rumah dinas yang digunakan oleh Guru, Masing-masing kamar berkapasitas 4 Orang, dilengkapi 1 AC, 1 Kamar Mandi, 4 Meja Belajar, 4 Lemari, Serta 2 ranjang bertingkat
 
== Prestasi ==
Baris 47 ⟶ 49:
 
== Sebaran Alumni ==
[[Berkas:Sebaran alumni 2022.jpg|jmpl|'''Sebaran alumni 2022''']]
MAN Insan Cendekia Serpong memiliki Target agar 90% peserta didik nya lolos ke PTN berkualitas setiap Tahun, HalSetiap initahun dibuktikan dengan data statistik dan persebaran alumni,nya lebih dari 98% Peserta didik Man Insan Cendekia Serpong lolos ke PTN, SecaraAlumni berurutMan Insan Cendekia Serpong tersebar di [[Institut Teknologi Bandung]], [[Universitas Gadjah Mada]], [[Universitas Indonesia]], dan sisanya di [[Universitas negeri|PTN]] yang/PTS lain nya.
 
== Galeri ==
<gallery>
Berkas:Man-insan-cendekia-serpong.jpg|Gerbang
</gallery>