Sambungan sel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k clean up
Ayu Saraswati31 (bicara | kontrib)
memperbaiki gaya bahasa
 
Baris 1:
{{rapikan}}
{{tanpareferensi}}
'''Sambungan sel''' ('''''cell junction''''') merupakan situs hubungan yang menghubungkan banyak sel dalam jaringan dengan sel lainnya dan dengan matriks ekstraseluler. Cell junctions merupakan suatu struktur dalam jaringan organisme multiseluler. Cell junctions dapat diklasifikasikan ke dalam 3 grup fungsional yaitu ''occluding junctions'' (menempelkan sel bersama-sama dalam epitel dengan cara mencegah molekul-molekul kecil dari kebocoran satu sisi sel ke sel lainnya), ''anchoring junctions'' (melekatkan sel-sel (dan sitoskeleton) ke sel tetangga atau ke matriks ekstraseluler), dan ''communicating junctions'' (memerantarai jalan lintasan sinyal-sinyal kimiawi atau elektrik dari satu sel yang sedang berinteraksi ke sel lainnya).
 
Klasifikasi fungsional cell junctions:
Baris 11:
 
<u>Situs-situs pelekatan filamen aktin</u>
# Cell-cell junctions (''adherens junctions'')
# Cell-matrix junctions (''focal adhesions'')
<u>Situs-situs pelekatan intermediate filament</u>
# Cell-cell junctions ([[desmosom]])