Jalin Pembayaran Nusantara: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
paragraf pembuka tidak perlu terlalu rinci dan mengulang kalimat yang sudah ada di subbagian lain |
Daffaadlen (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan Tag: menambah kata-kata yang berlebihan atau hiperbolis kemungkinan perlu pemeriksaan terjemahan VisualEditor-alih |
||
Baris 30:
}}
'''PT Jalin Pembayaran Nusantara''' (Jalin), adalah
Dibangun untuk mendorong sinergi BUMN dan mendukung kedaulatan sistem pembayaran dalam negeri, Jalin berfokus pada layanan pemrosesan transaksi (switching) perbankan dan fintech melalui brand "LINK". Layanan ini mencakup transaksi [[ATM]], [[CRM]], Debit, Kartu Kredit Indonesia (KKI), dan [[QRIS]], memberikan pengalaman transaksi yang nyaman dan efisien.
Jalin juga mendukung efisiensi operasional perbankan melalui layanan ''Managed Service ATM'' dan menggalakkan inovasi pembayaran digital dengan produk seperti Jalin Verifi3d, Cardless Withdrawal, Payment Integrator, dan e-Channel Platform. Jalin juga aktif mendukung roadmap Bank Indonesia (BI) dan Asosiasi Sistem Pembayaran Indonesia (ASPI) yang tertuang dalam BSPI, khususnya dalam perluasan layanan GPN.
Saat ini, Jalin memiliki lebih dari 48 member pengguna layanan yang berasal dari sektor bank dan [[fintech]] di Indonesia serta tergabung dalam anggota Asosiasi Sistem Pembayaran Indonesia (ASPI) yang aktif mendukung terwujudnya inklusi keuangan nasional.
== Sejarah ==
Baris 37 ⟶ 43:
Pada bulan Juni 2019, [[Danareksa]] resmi mengambil alih 67% saham dari perusahaan ini.<ref name="akui">{{Cite web|url=https://www.beritasatu.com/ekonomi/560153/danareksa-ambil-alih-67-saham-jalin-pembayaran-nusantara|title=Danareksa Ambil Alih 67% Saham Jalin Pembayaran Nusantara|publisher=BeritaSatu|first=Feriawan|last=Hidayat|date=19 Juni 2019|language=id|access-date=25 Februari 2024}}</ref> Perusahaan ini kemudian juga mendapat izin dari Bank Indonesia untuk menjadi salah satu lembaga ''switching'' untuk transaksi yang dilakukan dengan menggunakan [[QRIS]].<ref name="profil">{{Cite web|url=https://www.jalin.co.id/id-id/perusahaan/tentang-jalin|title=Sekilas Perusahaan|publisher=PT Jalin Pembayaran Nusantara|language=id|access-date=20 Desember 2023}}</ref>
== Visi, Misi, dan Filosofi "The National Digital Highway" ==
* Visi: Menjadi penyedia infrastruktur pembayaran terdepan di Indonesia yang ikut aktif dalam upaya mewujudkan efisiensi dan kedaulatan sistem pembayaran nasional.
* Misi: Menyediakan sistem infrastruktur dan channel pembayaran yang aman, berinterkoneksi, terintegrasi dan efisien.
Kini, Jalin bertransformasi menjadi digital enabler yang menghubungkan masyarakat dengan ekosistem finansial dan non finansial, sesuai visi Jalin yaitu “The National Digital Highway” demi memberikan kontribusi berkelanjutan dalam ekosistem keuangan digital.
== Lisensi dan Keanggotaan ==
Baris 89 ⟶ 102:
== Produk dan Layanan ==
Jalin mengelola integrasi jaringan ATM BUMN terbesar yang tersebar di seluruh Indonesia melalui merek ATM Link dan memiliki ''market share'' terbesar di kategori produk debit switching. Saat ini terdapat lebih dari 48 anggota (member) pengguna layanan Jalin dari sektor perbankan dan fintech terkemuka yang melayani beragam kebutuhan keuangan masyarakat.
Sebagai penyedia solusi keuangan digital tepercaya, Jalin menghadirkan layanan terintegrasi sesuai dengan kebutuhan para pelaku keuangan. Layanan dan produk utama Jalin dapat dibedakan menjadi tiga lini bisnis, yaitu Jaringan Switching Link untuk layanan sistem pemrosesan transaksi keuangan, layanan Managed Service ATM untuk menunjang infrastruktur dan pemeliharaan mesin ATM dan layanan keuangan digital yang memastikan efisiensi operasional dan bisnis perbankan optimal melalui produk-produk inovasi berbasis e-Channel Platform.
{| class="wikitable"
|+
Baris 99 ⟶ 116:
* Debit Link: Layanan transaksi non tunai di mesin EDC yang telah terintegrasi dengan sistem Gerbang Pembayaran Nasional (GPN) sehingga memungkinkan nasabah bertransaksi menggunakan kartu Debit di mesin EDC dari bank manapun di seluruh Indonesia.
* QRIS: Alat pembayaran berbasis QR yang telah terintegrasi dengan sistem GPN sehingga nasabah bisa melakukan pembayaran hanya dengan memindai 1 kode QR melalui aplikasi pembayaran apapun. Saat ini QRIS tersedia baik secara domestik maupun ''Cross-border'' (lintas negara) di antaranya Malaysia, Singapura dan Thailand.
• Kartu Kredit Indonesia (KKI): Instrumen pembayaran
* Kartu Kredit Indonesia (KKI): Instrumen pembayaran berupa fasilitas kredit terintegrasi dengan GPN yang digunakan oleh Pemerintah maupun Lembaga Negara untuk memenuhi kebutuhan belanja atau transaksi di dalam negeri.
|-
Baris 114 ⟶ 132:
* ''E-Channel Platform: S''olusi penggunaan teknologi ATM yang memungkinkan bank melayani nasabah dengan tetap mempertahankan ''user experience'' bank itu sendiri meskipun sedang berada di platform ATM bank yang berbeda.
|}
== Kepemimpinan ==
Berdirinya [[Jalin]] merupakan hasil inisiatif dari Pemerintah melalui [[Kementerian BUMN]], [[Telkom]], dan bank-bank milik negara yang tergabung dalam Himbara. Hal ini bertujuan untuk mewujudkan efisiensi operasional lewat ''sharing'' infrastruktur dengan menjadikan Jalin sebagai pionir utama. Jalin hadir sebagai satu-satunya Perusahaan Switching dengan 100% kepemilikan negara lewat kepemilikan saham melalui Perusahaan BUMN.
Sejak awal berdirinya, Jalin telah memberikan kontribusi signifikan dalam mempercepat transformasi digital. Melalui keanggotaannya dalam Asosiasi Sistem Pembayaran Indonesia (ASPI) dan partisipasi aktif dalam forum perumusan GPN sejak 2017, Jalin terus mengambil langkah-langkah progresif. Ini termasuk peluncuran Debit GPN, QRIS ''Cross-border'', QRIS TUNTAS, dan Kartu Kredit Indonesia (KKI) sebagai bagian dari inisiatif BSPI untuk perluasan program GPN.
Pada tahun [[2019]], kepemilikan mayoritas saham Jalin dialihkan ke PT Danareksa (Persero), yang kini menjadi Holding BUMN Danareksa. Bergabungnya Jalin sebagai anggota dalam klaster Media dan Teknologi dalam holding tersebut memperkuat semangat sinergi BUMN. Ini tercermin dalam Soft Launching Integrasi dan Wajah Baru ATM Link serta perolehan Izin Penuh Operasional Layanan e-Channel Platform Himbara dari Bank Indonesia, yang menegaskan posisi Jalin sebagai pengelola integrasi jaringan ATM BUMN terbesar di Indonesia.
== Manajemen ==
Saat ini, susunan kepemimpinan Jalin terdiri dari Dewan Komisaris, Direksi dan Executive Vice President yang meliputi:
Dewan Komisaris
* Komisaris Utama: [[Adee Indriana Dwinandari]]
* Komisaris: [[M. Teguh Wirahadikusumah]]
* Komisaris: [[Syaifudin]]
* Komisaris [[Independen: Nirmala Dewi]]
'''Direksi'''
* Direktur Utama: [[Ario Tejo Bayu Aji]]
* Direktur: [[Fajar Adimarta]]
* Direktur: [[Argabudhy Sasrawiguna]]
* Direktur: [[Eko Dedi Rukminto]]
Executive Vice President
* EVP Finance & Corporate Services: [[Pramuwati]]
== Penghargaan ==
|