Tokubetsu Keisatsutai: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
perbaikan pengetikan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 1:
'''Tokkeitai''' adalah singkatan dari ''Kaigun Tokubetsu Keisatsu Tai'' (dalam [[Bahasa Indonesia]], berarti '''Korps Polisi Khusus Angkatan Laut''') sebuah unit militer khusus yang dibentuk oleh [[Angkatan Laut Kekaisaran Jepang]] atau [[Kaigun]] saat menduduki [[Hindia Belanda]] (sekarang [[Indonesia]]) pada masa [[Perang Dunia II]]. Unit ini didirikan pada 18 Juli 1942 dengan menunjuk para perwira [[Polisi Militer Angkatan Laut Kekaisaran Jepang]] oleh [[Menteri Angkatan Laut Jepang]] saat itu. Tokkeitai hanya bertugas di wilayah [[Hindia Belanda]] yang menjadi wilayah administrasi [[Kaigun]], tetapi tidak bertanggungjawab atas wilayah yang menjadi tanggungjawab [[Rikugun]]. Berbeda dengan [[Kempeitai]] yang tugasnya lebih mirip [[Gestapo]] yang dimiliki [[Nazi Jerman]], Tokkeitai menjalankan tugas sebagai polisi.<ref>{{Cite web|title=Sejarah Tokubetsu Keisatsu Tai, Organisasi Militer Bentukan Jepang Cikal Bakal Korps Brimob - Semua Halaman - Intisari|url=https://intisari.grid.id/read/033017540/sejarah-tokubetsu-keisatsu-tai-organisasi-militer-bentukan-jepang-cikal-bakal-korps-brimob|website=intisari.grid.id|language=id|access-date=2024-07-30}}</ref><ref>{{Cite web|last=Nurhadi|date=2022-11-14|title=Tokubetsu Kaisatsu Tai, Barisan Militer Jepang Cikal Bakal Berdirinya Brimob Polri|url=https://nasional.tempo.co/read/1656698/tokubetsu-kaisatsu-tai-barisan-militer-jepang-cikal-bakal-berdirinya-brimob-polri|website=Tempo|language=en|access-date=2024-07-30}}</ref>
== Referensi ==
[[Kategori:Sejarah]]
[[Kategori:Sejarah Indonesia]]
|