Nama-nama bilangan besar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Serigala Sumatera (bicara | kontrib)
Fix
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Zɛphyɻ (bicara | kontrib)
menambah definisi penggunaan bilangan besar
Baris 329:
 
== Penggunaan nama-nama bilangan besar ==
Nama-nama bilangan besar tidak terlalu sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Namun dalam beberapa konteks nama-nama itu banyak digunakan, sebagai contoh negara yang mengalami [[hiperinflasi]] seperti: [[Hungaria]] yang mencetak uang dengan nilai numerik tertinggi dalam sejarah senilai 1 [[sekstiliun]] pengő (10<sup>21</sup> atau 1 miliar bilpengő) pada tahun 1946, Zimbabwe mencetak 100 triliun (10<sup>14</sup>) dolar Zimbabwe , yang pada saat dicetak bernilai sekitar US$30.<ref>{{Cite news|date=2009-01-16|title=Zimbabwe rolls out Z$100tr note|url=http://news.bbc.co.uk/2/hi/africa/7832601.stm|language=en-GB|access-date=2024-07-31}}</ref>
 
Nama-nama bilangan besar yang jumlahnya sangat banyak dan beragam ini memiliki eksistensi yang lemah, jarang ditemukan. Bahkan nama-nama yang umum seperti sekstiliun pun, jarang digunakan, karena dalam konteks [[Ilmu|sains]] dan [[astronomi]] dimana bilangan besar sering muncul, nama-nama tersebut hampir selalu ditulis dengan [[notasi ilmiah]]. Dalam notasi ini, bilangan besar dinyatakan sebagai 10 dengan [[Tika atas|superskrip]] numerik, misalnya "Emisi sinar-X dari galaksi radio adalam 1,3 × 10<sup>45</sup> joule." Bila bilangan seperti 10<sup>45</sup> perlu diucapkan dengan kata-kata, bilangan tersebut cukup diucapkan sebagai "sepuluh pangkat empat puluh lima." Dan ini jelas lebih mudah dan jelas dibandingkan dengan mengucapkan "[[quattuordecillion]]", yang ambigu karena memiliki arti yang berbeda dalam skala panjang dan skala pendek.
 
Bila suatu bilangan mewakili kuantitas dan bukan hitungan, awalan [[Sistem Satuan Internasional|SI]] dapat digunakan, dengan demikian "femtodetik", bukan "seperempat triliun detik" meskipun sering kali superskrip sepuluh digunakan sebagai pengganti awalan yang sangat tinggi atau sangat rendah. Dalam beberapa kasus, satuan khusus digunakan, seperti [[parsek]] dan [[tahun cahaya]] bagi para astronom atau fisikawan partikel.
 
== Referensi ==
<references />
[[Kategori:Angka]]
[[Kategori:Sistem bilangan]]
[[Category:Nama Kategori]]