Stasiun cuaca: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: +{{Authority control}} |
Fitur saranan suntingan: 2 pranala ditambahkan. |
||
Baris 15:
== Cara kerja ==
Cara kerja dari stasiun cuaca adalah dengan mendeteksi perubahan cahaya, angin, suhu dan [[Kelembapan|kelembaban]] di lingkungan bebas (luar ruangan). Sensor akan mendeteksi perubahan tersebut dan merekamnya secara otomatis, kemudian data disalurkan ke data logger melalui kabel untuk diproses dengan mikroprosessor dan menyimpan data yang sudah diproses dalam bentuk file log. Saat ini, file log sudah dapat diubah menjadi teks atau grafik yang ditampilkan di web khusus untuk alat stasiun cuacanya.
== Aplikasi ==
Dalam pengaplikasian, stasiun cuaca dapat digunakan untuk pengamatan dan penelitian cuaca. Selain itu, weather station dapat digunakan dalam penelitian yang membutuhkan data tentang cuaca seperti pertanian, perkebunan, metrologi, [[ekologi]], atmosfer, penelitian udara dan penelitian lainnya yang berhubungan dengan cuaca.
== Catatan kaki ==
|