Stasiun Ijo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Evremonde (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Evremonde (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:20090527233810 DSC03544 4a1d6c7239718.jpg|thumb|Stasiun Ijo<br>(Kredit: Agung Wicaksono Kurniawan)]]
'''Stasiun Ijo''' ('''IJ''') adalah [[stasiun kereta api]] yang terletak di sebelah barat [[Stasiun Gombong]]. Secara administratif, stasiun ini berada di [[Bumiagung, Rowokele, Kebumen|Desa Bumiagung]], [[Rowokele, Kebumen|Kecamatan Rowokele]], [[Kabupaten Kebumen]]. Selain sebagai stasiun persilangan, fungsi lainnya adalah sebagai pengontrol terowongan jalur rel (disebut [[Terowongan Ijo]]) yang berada di sisi timur stasiun ini. Pengelolaan stasiun yang terletak pada ketinggian +25 m dpl ini berada di bawah [[Daerah Operasi 5 Purwokerto]]. Stasiun yang dibangun pada pertengahan tahun [[1880-an]] ini jarang disinggahi oleh [[kereta api]]. Stasiun ber[[peron sisi]] ini memiliki tiga jalur rel.