Penduduk Karawang umumnya adalah [[suku Sunda]] yang menggunakan [[bahasa Sunda]]., Diterutama daerah[[bahasa utaraSunda KabupatenKarawang|dialek Karawang]] yang digunakan hampir di seluruh wilayah Karawang dan [[Bahasa Sunda Priangan|dialek Priangan]] yang digunakan di selatan dekat perbatasan dengan [[Kabupaten Purwakarta]]. Di wilayah utara, sepertiterutama di Kecamatankecamatan [[Batujaya, Karawang|Batujaya]] dan Kecamatan [[Pakisjaya, Karawang|Pakisjaya]] sebagian penduduknya menggunakan [[bahasa Betawi]], sedangkan di Kecamatankecamatan [[Pedes, Karawang|Pedes]], sebagian [[Cilebar, Karawang|Cilebar]], [[Tempuran, Karawang|Tempuran]], Kecamatan [[Cilamaya Wetan]], dan [[Cilamaya Kulon]] sebagian penduduknya menggunakan [[bahasa Cirebon]].<ref>Huri, Daman. 2017. Geografi Variasi Bahasa di Bagian Utara Karawang, Jawa Barat. [[Karawang]]: Universitas Singaperbangsa</ref>
Penduduk Kabupaten Karawang mempunyai mata pencaharian yang beragam, tetapi di sejumlah kecamatan, mayoritas masyarakatnya bekerja sebagai petani atau pembajak sawah karena Kabupaten Karawang adalah daerah penghasil padi.