Stasiun Sidoarjo: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Penambahan konten; sejarah |
k →Antarkota: per 1 September 2024: KA Mutiara Timur kelas eksekutif-bisnis |
||
Baris 58:
Stasiun Sidoarjo diresmikan pada 16 Mei 1878 bersamaan dengan jalur kereta api pertama yang dimiliki oleh ''[[Staatsspoorwegen]]'' (SS), yakni jalur Surabaya-[[Stasiun Pasuruan|Pasuruan]] yang menghubungkan pabrik-pabrik gula yang mulai bermunculan di kawasan Sidoarjo dan Pasuruan dengan pelabuhan di Surabaya. <ref name=":0">{{Cite book|last=Reitsima|first=S. A.|date=1928|title=KORTE GESCHIEDENIS DER NEDERLANDSCH-INDISCHE {{!}} SPOOR- EN TRAMWEGEN|location=Weltevreden|publisher=G. KOLFF & Co.|url-status=live}}</ref>
Usai membangun jalur tersebut, SS membangun jalur baru ke arah barat menuju [[Stasiun Mojokerto|Mojokerto]] yang diteruskan menuju Madiun, dan dibuka pada 16 Oktober 1880. Sebagai stasiun percabangan yang menghubungkan kota Surabaya ke arah barat dengan Solo dan timur
Seiring beroperasinya jalur [[Jalur kereta api Kertosono–Wonokromo|Tarik-Wonokromo]] yang dijadikan jalur utama dari Mojokerto menuju Surabaya untuk mempersingkat waktu<ref name=":0" />, percabangan dari Sidoarjo lambat laun semakin sepi hingga sempat ditutup pada tahun 1972.<ref>{{Cite web|last=Okezone|date=2009-09-01|title=Rel KA Alternatif Sidoarjo, Baru Selesai 10 Km : Okezone News|url=https://news.okezone.com/read/2009/09/01/1/253117/rel-ka-alternatif-sidoarjo-baru-selesai-km|website=https://news.okezone.com/|language=id-ID|access-date=2024-08-18}}</ref> Pada tahun 2009, jalur menuju Tarik dibuka kembali dan resmi diaktifkan ulang bersamaan dengan diluncurkannya [[Kereta api Jenggala|KA Jenggala]] yang melewati jalur tersebut pada tanggal 12 November 2014.<ref>{{Cite web|title=PT KAI Operasikan KA Jenggala Mojokerto-Sidoarjo {{!}} Investor Daily|url=http://id.beritasatu.com/home/pt-kai-operasikan-ka-jenggala-mojokerto-sidoarjo/100827|website=id.beritasatu.com|access-date=2018-03-26}}</ref>
Baris 135:
== Layanan kereta api ==
Berikut ini adalah layanan kereta api yang berhenti di stasiun ini sesuai Gapeka 2023 revisi per 1 September 2024.
=== Antarkota ===
Baris 234:
| rowspan="2" |{{Sta|Surabaya Pasarturi}}
| rowspan="2" |{{sta|Ketapang|3=Banyuwangi}}
| rowspan="2" |Perjalanan ke Surabaya pada jadwal malam, sedangkan sebaliknya pada jadwal siang.▼
▲Perjalanan ke Surabaya pada jadwal malam, sedangkan sebaliknya pada jadwal siang.
|-
|Bisnis
|-
! colspan="5" |Ekonomi
|