Shrill: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 55:
==Pemeran==
===Utama===
*[[Aidy Bryant]] sebagai Annie Easton, seorang jurnalis di ''The Thorn'', berusia akhir 20-an. Ia sangat cerdas dan optimis, serta bercita-cita untuk menjadi yang terbaik, dan selalu berusaha memecahkan masalah yang dihadapinya dalam hidup.
*[[Lolly Adefope]] sebagai Fran, sahabat Annie sejak kuliah yang berasal dari Inggris, mereka tinggal bersama dan memelihara anjing bernama Bonkers. Fran berkencan dengan wanita.
*[[Luka Jones]] sebagai Ryan, pacar Annie. Ryan bekerja di toko perkakas dan agak malas. (musim 1–2; berulang musim 3)
Baris 68:
*Scott Engdahl sebagai Andy, seorang reporter senior di ''The Thorn''.
*Dana Millican sebagai Kim, seorang reporter di ''The Thorn''. (musim 1)
*Jo Firestone sebagai Maureen, seorang fotografer di ''The Thorn'' yang sangat mengagumi Annie dan ingin menjadi teman dekatnya.
*Conner O'Malley sebagai Reggie, seorang pria distro di ''The Thorn''. (musim 2-3)
*Tommy Snider sebagai Mike, adik Ryan. (musim 1-2)
|