Dukun: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Sejarah: clean up
Hendri Saleh (bicara | kontrib)
k Dukun di Riau
 
Baris 16:
 
Di [[Kota Kediri|Kediri]], dukun yang membantu menyembuhkan penyakit sangat dibutuhkan dan dihormati di masyarakat, sehingga mereka memegang peranan sosial yang cukup penting. Para pasien yang datang untuk berobat ke sana tidak hanya terbatas dari dalam Kediri saja, tetapi juga dari luar Kediri, hingga luar provinsi, bahkan luar [[Jawa|pulau Jawa]].<ref name=":1">{{Cite journal|last=Arini|first=Ratih Tyas|last2=Alimi|first2=Moh Yasir|last3=Gunawan|first3=Gunawan|date=2016-08-22|title=The Role of Dukun Suwuk and Dukun Prewangan in Curing Diseases in Kediri Community|url=https://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/komunitas/article/view/4461|journal=KOMUNITAS: INTERNATIONAL JOURNAL OF INDONESIAN SOCIETY AND CULTURE|language=en|volume=8|issue=2|pages=328–338|doi=10.15294/komunitas.v8i2.4461|issn=2460-7320}}</ref>
 
Di [[Riau]], istilah dukun tidak selamanya berkonotasi negatif. Sebab perempuan-perempuan yang berprofesi membantu persalinan ibu hamil, tapi bukan bidan, disebut ''dukun beranak''. Alim ulama yang membantu pengobatan ringan, misalnya demam panas dengan menggunakan ''sitawar sidingin'' juga disebut dukun. Termasuk yang menggunakan air putih yang telah dibacakan ayat-ayat Al Quran tertentu.
 
Di samping peran signifikannya, keberadaan aktivitas perdukunan sering kali menjadi [[kontroversi]].<ref name=":0" /> Berdasarkan hasil penelitian tentang fenomena dukun yang dilakukan di [[Pulau Madura|Madura]], dapat diketahui bahwa melalui dukun adalah salah satu strategi yang digunakan untuk mendapatkan kedudukan [[Sosialisme|sosial]], [[ekonomi]], dan [[politik]] di masyarakat.