Sungai Afrin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Menambah Kategori:Sungai di Turki menggunakan HotCat
Baris 4:
 
== Daerah aliran sungai ==
Sungai Afrin merupakan salah satu [[anak sungai]] dari sungai Orontes.{{Sfn|UN-ESCWA dan BGR|2013|p=28}} Luas daerah aliran sungai Afrin adalah 3.920 km<sup>2</sup>. Daerah aliran sungai Afrin terbagi antara Turki (57%) dan Suriah (43%). Panjang aliran sungai Afrin adalah 131 km dengan 54 km alirannya terletak di wilayah Suriah. Hulu sungai Afrin terletak di lereng bagian selatan pada Pegunungan Kartal di Turki. Aliran sungai Afrin melintasi perbatasan Turki ke Suriah hinhhahingga melintasi Kota Afrin. Pada masa lalu, aliran sungai Afrin di Kota Afrin langsung terhubung ke Danau Amik. Namun setelah pembangunan saluran buatan yang Saluran Nahr al-Kowsit, aliran sungai Afrin melewati saluran air dan langsung terhubung ke sungai Orontes.{{Sfn|UN-ESCWA dan BGR|2013|p=228}}
 
== Pemanfaatan ==