Film dokumenter: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Oh Universe (bicara | kontrib)
Oh Universe (bicara | kontrib)
Dokumenter modern: pranala dalam dan referensi
Tag: VisualEditor pranala ke halaman disambiguasi
Baris 8:
== Jenis ==
=== Dokumenter modern ===
Para analis ''Box Office'' telah mencatat bahwa genre film ini telah menjadi semakin sukses di bioskop-bioskop melalui film-film seperti ''Super Size Me'', ''[[March of the Penguins]]'' dan ''[[An Inconvenient Truth]]''. Bila dibandingkan dengan film-film naratif dramatik, film dokumenter biasanya dibuat dengan anggaran yang jauh lebih murah. Hal ini cukup menarik bagi perusahaan-perusahaan film sebab hanya dengan rilis bioskop yang terbatas dapat menghasilkan laba yang cukup besar<ref>{{Cite web|last=Praktis|first=Komunikasi|date=2019-04-03|title=Film Dokumenter: Pengertian & Karakteristik » Komunikasi Praktis|url=https://komunikasipraktis.com/film-dokumenter-pengertian-karakteristik/|website=Komunikasi Praktis|language=en-US|access-date=2024-11-25}}</ref>.{{butuh rujukan}}
 
Perkembangan film dokumenter cukup pesat semenjak [[era cinema verité.]]<ref>{{Cite web|last=Walsh|first=Dr Aoiffe|title=What is Cinema Verité? {{!}} Definition, Examples & Analysis|url=https://www.perlego.com/knowledge/study-guides/what-is-cinema-verite/|website=Perlego Knowledge Base|language=en|access-date=2024-11-25}}</ref> Film-film termasyhur seperti ''[[The Thin Blue Line (film 1988)|The Thin Blue Line]]'' karya ''[[Errol Morris]]'' stylized re-enactments, dan karya ''[[Michael Moore]]'': ''[[Roger & Me]]'' menempatkan kontrol [[sutradara]] yang jauh lebih [[interpretatif]]<ref>{{Cite web|last=admin|date=2024-02-17|title=Arti Kata 'Interpretatif' - Kamus Besar Bahasa Indonesia|url=https://saintif.com/kamus/interpretatif/|website=Saintif Kamus|language=en-US|access-date=2024-11-25}}</ref>. Pada kenyataannya, sukses [[komersial]] dari dokumenter-dokumenter tersebut barangkali disebabkan oleh pergeseran gaya naratif dalam dokumenter. Hal ini menimbulkan perdebatan apakah film seperti ini dapat benar-benar disebut sebagai film dokumenter; kritikus kadang menyebut film-film semacam ini sebagai ''[[mondo films]]'' atau ''[[docu-ganda]]''.<ref name="csm">{{cite news
|first = Daniel B.
|last = Wood
Baris 20:
|archive-url = https://web.archive.org/web/20060612211916/http://www.csmonitor.com/2006/0602/p01s02-ussc.html
|dead-url = no
}}</ref> Bagaimanapun juga, [[manipulasi]] penyutradaraan pada subyek-subyek dokumenter telah ada sejak era ''[[Flaherty]]''<ref>{{Cite journal|last=Hermansyah|first=Kusen Dony|date=2022-12-05|title=Sejarah Film Dokumenter Awal Di Dunia|url=https://imaji.ikj.ac.id/index.php/IMAJI/article/view/84|journal=IMAJI|language=id|volume=13|issue=3|pages=223–231|doi=10.52290/i.v13i3.84|issn=2775-6033}}</ref>, dan menjadi semacam endemik pada genrenya.{{butuh rujukan}}
 
Kesuksesan mutakhir pada genre dokumenter, dan kemunculannya pada keping-keping [[DVD]], telah membuat film dokumenter menangguk keuntungan finansial meski tanpa rilis di bioskop. Meski begitu pendanaan film dokumenter tetap eksklusif, dan sepanjang dasawarsa lalu telah muncul peluang-peluang eksibisi terbesar dari pasar penyiaran. Ini yang membuat para sineas dokumenter tertarik untuk mempertahankan gaya mereka, dan turut memengaruhi para pengusaha [[penyiaran]] yang telah menjadi [[donatur]] terbesar mereka.<ref>{{Cite web |url=http://www.indiewire.com/ots/fes_01Sund_010208_Docs.html |title=Indiewire, "FESTIVALS: Post-Sundance 2001; Docs Still Face Financing and Distribution Challenges" |access-date=2007-05-19 |archive-date=2007-05-19 |archive-url=https://web.archive.org/web/20070519040840/http://www.indiewire.com/ots/fes_01Sund_010208_Docs.html |dead-url=no }}</ref>
 
Dokumenter modern saling tumpang tindih dengan program-program televisi, dengan kemunculan ''reality show'' yang sering dianggap sebagai dokumenter namun pada kenyataannya kerap merupakan kisah-kisah fiktif. Juga bermunculan produksi dokumenter ''the making-of'' yang menyajikan proses produksi suatu [[Film]] atau [[video game]]. Dokumenter yang dibuat dengan tujuan promosi ini lebih dekat kepada iklan daripada dokumenter klasik.{{butuh rujukan}}