Suttavibhaṅga: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Faredoka (bicara | kontrib)
Pācittiya: -Sapana +Sappāṇaka
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Faredoka (bicara | kontrib)
Pātimokkha: +{{Anchor|Patimokkha}}
Baris 10:
 
== Pātimokkha ==
{{Anchor|Patimokkha}}Suttavibhaṅga berisi aturan-aturan dasar kebiaraan yang disebut sebagai Pātimokkha ({{Small|ejaan alternatif}}: Pāṭimokkha; {{Terjemahan harfiah|mengarah pada [[Nirwana#Moksa|moksa]]}}). Pātimokkha terdiri atas 227 aturan bagi para biksu dan 311 aturan bagi para biksuni yang dibagi ke dalam bagian-bagiannya, yaitu Pārājika, Saṅghādisesa, Aniyata, Nissaggiya Pācittiya, Pācittiya, Pāṭidesanīya, Sekhiya, dan Adhikaraṇa-samatha.<ref name=":0" /><ref name="aturan3">{{cite web|title=227 Sila Patimokkha|url=https://samaggi-phala.or.id/naskah-dhamma/227-sila-patimokkha/|publisher=Samaggi Phala|language=[[Bahasa Indonesia|Indonesia]]|accessdate=31 Agustus 2020}}</ref><ref name="ketiga">{{cite web|title=Peraturan Kedisiplinan Bhikkhu|url=https://dhammacitta.org/buku/peraturan-kedisiplinan-bhikkhu.html|publisher=Dhammacitta.org|language=[[Bahasa Indonesia|Indonesia]]|accessdate=31 Agustus 2020}}</ref>
 
Selain bagian-bagian aturan tersebut, terdapat pula satu teks yang berisi rangkuman poin-poin Pātimokkha secara ringkas tanpa materi penjelasannya. Teks tersebut juga dinamakan sebagai "Pātimokkha", yang awalnya mungkin berasal dari suatu teks terpisah bernama "Pātimokkha Sutta".<ref name=":1" />
Baris 126:
=== Pātimokkha Sutta ===
Selain berbagai bagian aturan terpisah, terdapat satu teks rangkuman yang juga dinamakan sebagai "Pātimokkha". Teks tersebut berisi aturan-aturan inti dari kehidupan monastik dalam bentuk daftar panjang dari berbagai jenis peraturan Suttavibhaṅga (Pārājika, Saṅghādisesa, Aniyata, Nissaggiya Pācittiya, Pācittiya, Pāṭidesanīya Sekhiya, dan Adhikarana-samatha) tanpa materi penjelasannya. Pada awalnya, teks Pātimokkha ini mungkin muncul sebagai teks independen, yang dikenal sebagai Pātimokkha Sutta. Hal ini dapat dilihat dari fakta bahwa suatu aturan terkadang merujuk pada aturan lain yang mendahuluinya, suatu hubungan yang kini terputus karena materi dalam Suttavibhaṅga memisahkan berbagai aturan satu sama lain.<ref name=":1">{{Cite web|title=Theravāda Vinayapiṭaka|url=https://suttacentral.net/pitaka/vinaya/pli-tv-vi?lang=id|website=SuttaCentral|language=id|access-date=2024-10-29}}</ref>
 
 
== Terjemahan ==