Berita bohong tentang virus komputer: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Referensi disunting menggunakan ProveIt #proveit
Tag: suntingan ProveIt
Tidak ada ringkasan suntingan
 
Baris 1:
[[File:Computer virus scam.jpg|jmpl|Sebuah [[iklan sembulan|pesan sembulan]] yang memperingatkan adanya virus komputer pada laptop Compaq]]
'''Berita bohong tentang virus komputer''' adalah pesan atau peringatan palsu yang menyebar melalui [[surat elektronik]], [[media sosial]], atau pelantar komunikasi lainnya, yang mengklaim keberadaan ancaman [[virus komputer]] yang sebenarnya tidak ada. Berita bohong ini biasanya dirancang untuk menimbulkan kepanikan atau membuat pengguna melakukan tindakan tertentu, seperti menyebarkan pesan tersebut ke orang lain, menghapus file penting dari sistem, atau mengunduh [[perangkat lunak]] yang sebenarnya berbahaya.<ref>{{Cite web |title=What is a virus hoax and how does it work? |url=https://www.techtarget.com/searchsecurity/definition/virus-hoax |website=Search Security |language=en |access-date=2024-12-18}}</ref>