Kunang-kunang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pecintawiki24 (bicara | kontrib)
k memperbaiki kesalahan ejaan
Bee n cats (bicara | kontrib)
k kalimat pertama dan kedua
 
Baris 20:
}}
 
'''Kunang-kunang''', biasajuga dikenal dengan sebutansebagai '''kumbang bercahaya''' atau cacing berpendar. Kunang-kunang adalah jenis [[serangga]] yang dapat mengeluarkan [[cahaya]] yang jelas terlihat jelas saat malam hari,. namunAkan tetapi, tidak semua kunang-kunang dapat mengeluarkan cahaya.<ref>{{Cite web|date=2021-11-17|title=About Fireflies|url=https://xerces.org/endangered-species/fireflies/about|website=Xerces Society|language=en|access-date=2024-08-16}}</ref> Cahaya kunang-kunang dihasilkan oleh "sinar dingin" yang tidak mengandung [[ultraviolet]] maupun sinar [[inframerah]] dan memiliki panjang gelombang 510 sampai 670 [[nanometer]], dengan warna merah pucat, [[kuning]], atau [[hijau]], dengan efisiensi sinar sampai 96%.
 
Kunang-kunang merupakan jenis [[kumbang]] yang termaksud ke dalam [[Famili (biologi)|Famili]] '''Lampyridae,''' [[Ordo]] [[Coleoptera]], Kelas [[Insecta]]. Ada lebih dari 2000 [[spesies]] kunang-kunang yang dapat ditemukan di daerah empat musim dan [[tropis]] di seluruh dunia. Banyak spesies ini ditemukan di [[rawa]] atau [[hutan]] yang basah di mana tersedia banyak persediaan makanan untuk [[larva]]nya.