Upin & Ipin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 82:
;Ehsan (Mohd. Syahmid bin Abdul Hamid):Ehsan ialah sepupu Fizi. Meskipun suka menyendiri, cakap dan cerewet, dia tetap seorang teman setia. Tetapi, dirumahnya ia dipanggil bobob. Sedangkan oleh Fizi ia terkadang dipanggil intan payung atau anak manja
 
;Rajoo (Kannan a/l Rajan):Rajoo ialah temanberketurunan Upin dan IpinIndia. Ia lebih tua lima tahun dibandingkan keduanya. Oleh karena itu seolah-olah ia menjadi kakak kepada mereka. Mereka bertiga selalu bermain bersama di kampung mereka.
 
;Mei Mei (Yap Ee Jean / Tan Ying Sowk): Mei Mei ialah berketurunan Cina, dia seorang teman sepermainan dan juga teman sekelas Upin dan Ipin. Selain cantik dan banyak menyayanginya, ia selalu menjadi yang paling waras di kalangan kawan-kawannya.
 
;Mail (Mohd Hasrul):Mail adalah seorang teman sekelas Upin dan Ipin. Dia juga turut serta dalam pekerjaan nakal adik beradik kembar ini tetapi ia gegabah dan sulit memberi tumpuan. Sepanjang bulan Ramadhan, musim kedua, Mail susah menunaikan puasa walaupun sudah cukup umur, tetapi dia juga membantu ibunya menjual makanan di Pasar Ramadhan. Di kelasnya dan di kalangan teman-temannya ia dijuluki Mail 2 seringgit. Nampaknya dia sedikit tertarik dengan Susanti.
;Jarjit (Mohd Syafiq): Jarjit adalah temandari sekelasketurunan UpinSikh dan IpinBenggali. MeskpiunDia usianyaadalah sama dengan teman-teman sekelas yangUpin laindan tetapi suaranya seperti orang dewasaIpin. Dia selalu ikut serta dalam permainan anak-anak lain, namun setiap kali terjadi sesuatu yang menyebabkannya ditinggalkan. Dia pandai berpantun dan berteka-teki.
 
;Cikgu Jasmin atau Bu Guru Jasmin (Pn Jasmin):Guru kelas Upin dan Ipin dan kawan-kawan di sekolah Tadika. Di episode 9, dia terlihat tidak berpuasa ketika bulan Ramadhan atas sebab yang tidak jelas..
 
;Dato tuan Dalang Rangi:Paman Upin dan Ipin yang merupakan adik ayah mereka. Dia adalah orang yang baik terhadap dua saudara kembar itu. Dia sangat kaya akan tetapi dia sangat malas karena ia sering menyuruh keduanya untuk membersihkan rumahnya.