Kakashi Hatake: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Hitsugaya (bicara | kontrib)
Baris 29:
Hal unik yang dimiliki Kakashi adalah mulut dan hidungnya yang tidak pernah diperlihatkan. Kelakuannya yang paling menjengkelkan bagi [[Naruto Uzumaki|Naruto]] dan kawan-kawannya ialah kebiasaan Kakashi yang jarang datang tepat waktu (telat 3 jam sampai 12 jam) dengan alasan konyol seperti "Aku tersesat di jalan bernama kehidupan," ataupun "Di jalan aku bertemu wanita tua,".
 
Dibalik itu semua, dia memiliki masa lalu yang pahit. Dia juga pandai merangkai kata. Salah satu kalimat yang paling berkesan adalah: "ninja yang melanggar aturan disebut sampah, tetapi ninja yang tidak memperdulikan temannya lebih rendah dari sampah". Dia sering mengucapkan ini karena dia telah disadarkan oleh temannya yg mati di dalam misi, [[Obito Uchiha|Naruto]]. Sebelumnya, dia adalah orang yg sangat mementingkan aturan.
 
Ia dijuluki "Sharingan No Kakashi" dan "Copy Ninja Kakashi" karena kemampuannya menyalin jurus orang lain dengan sharingannya.