Kapal tempur Jerman Bismarck: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k tipo |
Ekranoplane (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 48:
==Dikejar dan Dihancurkan==
Berita tenggelamnya [[HMS Hood]] membuat pihak Inggris sedih sekaligus marah.Pembalasan pun dilakukan secara radikal dan agresif.[[Admiral Sir Johan Tovey]] langsung mengerahkan tak kurang dari 16 kapal perang hanya untuk mengejar ''Bismarck''.Semua kapal itu umumnya sedang melakukan patroli atau menjaga konvoy dagang.Bahkan beberapa di antaranya sudah mulai kehabisan bahan bakar.Namun ''Admiral Tovey'' tidak memperdulikan itu , begitu pula kapal-kapal yang diperintahkan , mereka tidak peduli keadaan mereka.Mereka hanya ingin mencari dan menghabisi ''Bismarck''.Pengejaran ''Bismarck'' tetap menemui berbagai kendala walau jaumlah kapal yang dikerahkan sanagt banyak.Penjelajah [[HMS Suffolk]] dan [[HMS Norfolk]] yang menguntit Bismarck melalui bekas minyak yang ditinggalkannya pun dihadang badai dan hujan sehingga Bismarck tiba-tiba hilang dan baru ditemukan berjam-jam kemudian (24 Mei 1941).Tanggal 25 Mei ''Bismarck menghilang dari radar [[HMS Suffolk]].Padahal pada saat itu para perwira mereka sudah kelewat letih.Mereka sudah berhari-hari tak tidur dan senantiasa terus berada di Menara komando memantau ''Bismarck''.Bismarck baru ditemukan lagi tanggal 26 Mei saat sebuah pesawat intai [[PBY-5 Catalina]] memergokinya.
''Bismarck'' yang kemudinya rusak kemudian dikejar oleh perusak [[Cossack]] dan 4 perusak lainnya dibawah pimpinan Kapten Vian.Terjadi kontak antara armada ini tapi karena badai , kontak tersebut putus.Kontak baru Terjadi pada pukul 08.43 pada tanggal 37 Mei 1941.Saat itu [[HMS King George V]] memergoki lawan yang sudah berhari-hari dicarinya.segera saja ''Bismarck'' mendapat salvo tembakan dari [[HMS King George V]] , [[HMS Rodney]] , [[HMS Norfolk]] , dan [[HMS Dorsetshire]].Pertempuran pun terjadi dan ''Bismarck'' yang dikeroyok akhirnya tenggelam pada pukul 10.40 pagi , setelah ditorpedo [[HMS Dorsetshire]].
== Analisis kesalahan ''Bismarck'' ==
|