Auguste Piccard: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Maurilbert (bicara | kontrib) k Add image from http://tools.wikimedia.de/~emijrp/imagesforbio/ |
|||
Baris 1:
[[Berkas:Bundesarchiv Bild 102-13738, Auguste Piccard.jpg|thumb|right|Auguste Piccard]]
'''Auguste Antoine Piccard''' ({{lahirmati||28|1|1884||24|3|1962}}) adalah seorang [[fisikawan]] yang berasal dari [[Swiss]]. Dia juga seorang penemu dan juga pengelana. Piccard dan saudara kembarnya [[Jean Felix]] dilahirkan di [[Basel]], [[Swiss]]. Mereka memiliki ketertarikan akan dunia ilmu pengetahuan sejak kecil, dan membuatnya menjadi [[mahasiswa]] di [[Swiss Federal Institute of Technology]] di [[Zurich]], dan menjadi seorang [[profesor]] [[fisika]] di [[Brussel]], [[Free University of Brussels]] (dimana sekarang dipisah menjadi dua yaitu [[Université Libre de Bruxelles]] dan [[the Vrije Universiteit Brussel]]) sejak tahun 1922, tahun yang sama dimana anak laki-lakinya, [[Jacques Piccard]] dilahirkan. Ia juga menjadi anggota dari [[Solvay Congress]] pada tahun 1927.
|