Kredit subprima: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
LaninBot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-resiko +risiko)
Baris 69:
== Krisis KPR subprima di Amerika ==
 
Diawali pada akhirawal tahun 20062007, industri KPR subprima di Amerika memasuki suatu masa yang disebut "masa kehancuran KPR subprima". Tingginya angka penyitaan jaminan KPR subprimer ini telah menyebabkan lebih dari 24 perusahaan pemberi pinjaman KPR subprima mengalami kepailitan,
salah satunya adalah perusahaan terkemuka yaitu ''New Century Financial Corporation'', yang merupakan perusahaan KPR subprima terbesar kedua di Amerika. <ref>{{en}} [http://select.nytimes.com/search/restricted/article?res=F00914FE3B550C728DDDAA0894DF404482 Morgenson, Gretchen. News Analysis: Crisis Looms in Mortgages". The New York Times, March 11, 2007. Retrieved April 19, 2007.]</ref>
Kehancuran dari perusahaan-perusahaan KPR subprima ini telah mengakibatkan harga pasar saham berbasis [[Real estate investment trust]] senilai 6.5 triliun USD jatuh dan membawa pengaruh meluas terhadap [[bursa saham]] Amerika serta ekonomi secara keseluruhan. Kris ini masih berlanjut terus dan telah mendapatkan perhatian serius dari media massa di Amerika serta pembuat undang-undang pada awal tahun 2007. <ref>{{en}} [http://biz.yahoo.com/ap/070312/mortgage_meltdown_q_a.html?.v=1 biz.yahoo.com]</ref><ref>{{en}} http://www.ml-implode.com/</ref>