Daftar kerajaan yang pernah ada di Nusantara: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
VoteITP (bicara | kontrib)
Mfaridwm (bicara | kontrib)
Baris 642:
* '''[[Kesultanan Siak Sri Inderapura|Siak Sri Inderapura]]''': kerajaan seluas 16.224 km² dan berpenduduk kurang lebih 25.000 jiwa di [[Sumatera Timur]], didirikan pada [[1716]].<ref>{{en}}[http://www.4dw.net/royalark/Indonesia/siak.htm Kesultanan Siak di situs Royal Ark]</ref>
* '''Siantar''': kerajaan di [[Sumatera Timur]].
* '''Siang''': kerajaan di Pangkep[[Sulawesi Selatan]]. Bekas pusat wilayah Kerajaan Siang, SengkaE---sekarang ini terletak di Desa Bori Appaka, Kecamatan Bungoro-Kabupaten Pangkep---Di tempat itu awalnya terdapat sungai (Sungai Siang) dengan pelabuhan yang menghubungkannya dengan wilayah pesisir yang jauh di pantai barat semenanjung Sulawesi dimana telah ramai dikunjungi para pedagang lokal, membuka hubungan ekonomi dan politik dengan beberapa kerajaan lokal serta menerima kedatangan para pedagang dari Semenanjung Melayu dan kapal-kapal Portugis dari sebelah barat kepulauan Nusantara antara Tahun 1542 dan 1548. Kedatangan para pelaut Portugis di Pelabuhan Siang pada Abad XV itu, sebagaimana dicatat oleh Antonio de Paiva dan Manuel Pinto, justru pada saat Siang sedang menurun pengaruhnya sebagai Kerajaan terbesar di semenanjung barat Sulawesi Selatan sebelum menaiknya pamor politik Gowa disebelah selatannya. (Makkulau, 2005).
* '''[[Kerajaan Siau|Siau]]''': kerajaan pulau di [[Sulawesi Utara]], didirikan pada [[1521]].
* '''Sidenreng''': kerajaan di daerah Bugis, [[Sulawesi Selatan]].