Elsenfeld: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
k Bot: perubahan kosmetika ! |
||
Baris 1:
[[
[[
'''Elsenfeld''' adalah [[kota pasar]] di [[Miltenberg (distrik)|Distrik Miltenberg]], [[Regierungsbezirk]] [[Unterfranken]], [[Bayern]], [[Jerman]].
Baris 6:
Elsenfeld terletak di [[Bayerischer Untermain]], pada bantaran kanan [[Sungai Main]]. [[Sungai Elsava]] mengalir lewat Elsenfeld, dan bermuara ke Main di kota ini juga.
Terdapat sejumlah ''gemarkung'' di kota ini: Elsenfeld, landsbyerne
Salah satu bagian kota ini berada di [[Taman Nasional Spessart]]. Di seberang Main dari kota ini terdapat [[Obernburg am Main]].
== Lalu lintas ==
Elsenfeld memiliki [[stasiun kereta api]], ''Bahnhof Obernburg-Elsenfeld'', di mana [[Maintalbahn]] memiliki layanan hingga ke [[Aschaffenburg]] dan [[Miltenberg]]. [[Jalur KA Obernburg-Elsenfeld–Heimbuchenthal]] sudah ditutup pada tahun [[1978]] dan sebagian besar sudah diubah menjadi jalur sepeda.
== Kota kembar ==
* [[Conde-sur-Noireau]], [[Perancis]]
== Pranala luar ==
{{commonscat|Elsenfeld}}
* [http://www.pedalwelt.de/Elsavatal-Radweg/elsavatal-radweg.html Elsavatal-Radweg]
{{cities and towns in Miltenberg (district)}}
[[
[[da:Elsenfeld]]
|