Dangdut: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 5:
Meskipun sampai dengan tahun 1980-an Dangdut dapat dibagi menjadi Dangdut Tradisional dan Dangdut Modern, saat ini hampir semua musisi Dangdut menggunakan alat musik modern dalam kegiatan bermusiknya.
 
Bila ditinjau dari pengaruh etnik/budaya dalam aransemen lagu, Dangdut dapat dibagi menjadi Dangdut dengan pengaruh musik-musik tradisional [[Sunda]] (Dangdut [[Jaipongan]]), [[Jawa]] (Dangdut Campursari dan Dangdut Pesisiran), [[Sumatera]] (Dangdut [[Melayu]]), dan musik-musik budaya [[India]], [[Arab]] atau [[Barat]] (Dangdut Rock). Lagu-lagu Dangdut populer banyak juga yang menggabungkan berbagai unsur entnik/budaya yang bermacam-macam tersebut, sehingga terciptalah kombinasi yang menarik dan inovatif dalam lagu-lagu tersebut.
 
{{indo-stub}}