Hanan Ashrawi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
RobotQuistnix (bicara | kontrib)
k robot Adding: fr:Hanan Ashrawi
Andri.h (bicara | kontrib)
k add pic
Baris 1:
<!--[[Image:Hanan_Ashrawi150px-Hanan Ashrawi.jpg|thumb|right|150px|Hanan Ashrawi]]
 
-->
'''Hanan Ashrawi''' (lahir [[8 Oktober]] [[1946]]) adalah seorang sarjana [[Palestina]] yang beragama [[Kristen]] [[Anglikan]]. Ia terkenal sebagai salah seorang jurubicara [[Palestina]] yang paling fasih. Dalam pekerjaannya sebagai seorang sarjana maupun kegiatan politiknya, ia merupakan anak asuh dan belakangan rekan dan sahabat dekat dari [[Edward Said]].