Selongsong peluru: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 5:
Secara umum penggunaan kata peluru mengacu pada rangkaian peluru secara utuh, di mana di dalamnya terdapat juga selongsong peluru. Hal ini sebenarnya salah, karena yang di sebut peluru itu adalah proyektil dari peluru-nya (kepala peluru), bukan keseluruhan dari peluru tersebut, istilah lainnya dari bidang roket nuklir adalah WarHead. {{Edit icon}} <small>''Timbul pertanyaan, berarti keseluruhan rangkaian peluru tersebut namanya apa ?''</small>
 
[[Selongsong peluru]] mengunci ruang pembakaran [[amunisi]] ke segala arah kecuali pada bagian bawah selongsong tersebut. Dimana sebuah pin pemicu tembakan akan memukul [[primer]] (lihat keterangan gambar) dan memicunya, percikan api yang terjadi akibat pikulan pin pada primer akan membakar gas pada [[bubuk mesiu]]. Gas yang terbakar dari bubuk mesiu mendorong [[proyektil peluru]] lepas dari selongsong-nya. Setelah [[peluru]] terlepas, tekanan pada selongsong akan hilang menjadikan selongsong tersebut terlontar keluar dari ruang pembakaran.
[[Berkas:Primer bullet.jpg|thumb|200px|left|Bagian-bagian selongsong peluru]]