Unta baktria: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k bot Menambah: nv:Ghą́ą́ʼnaakiskʼidii |
|||
Baris 35:
== Sub-spesies ==
Ada bukti-bukti bahwa Unta Baktrian dapat dibagi ke dalam sejumlah sub-spesies. Khususnya telah ditemukan sebuah populasi Unta Baktrian liar yang hidup di suatu bagian dari wilayah Gashun Gobi dari [[Gurun Gobi]]. Populasi ini berbeda dengan kelompok yang telah dijinakkan baik dalam susunan genetikanya maupun perilakunya. Namun, signifikansi perbedaan itu
Kemungkinan ada tiga wilayah dalam susunan genetika yang sangat berbeda dari unta-unta yang telah dijinakkan. Perbedaan kode genetika dasarnya hingga 3%. Namun, karena sedikitnya unta-unta Baktrian liar, tidak jelas bagaimana kepelbagaian genetia alamiahnya di kalangan populasi unta ini.
Sebuah perbedaan luar biasa lainnya adalah kemampuan unta-unta liar ini untuk meminum air asin, meskipun tidak jelas bagaimana unta ini dapat menyerap air yang bermanfaat dari air asin ini. Unta-unta yang
== Galeria ==
|