Kebudayaan Korea: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: perubahan kosmetika |
|||
Baris 80:
Taman-taman yang terkenal:
* [[Poseokjeong]] dan [[Anapji]], taman dari Silla, terletak di [[Gyeongju]]
* [[Huwon]], yang berada di dalam kompleks [[istana Changdeok]] di [[Seoul]]
=== Pakaian ===
Baris 124:
Festival terbesar di Korea antara lain:
* [[Seollal]], imleknya Korea yang jatuh tepat bersamaan dengan [[tahun baru Cina]].
* [[Daeboreum]], festival [[bulan purnama]] pertama
* [[Dano]], festival musim semi
* [[Chuseok]], festival panen raya atau [[festival kue bulan]]
Lihat juga [[hari libur di Korea Utara]] dan [[hari libur di Korea Selatan]].
Baris 134:
[[Berkas:Korea yut pan.jpg|thumb|Permainan [[Yut]]]]
Banyak sekali permainan khas Korea seperti:
* [[Baduk]], [[igo]] versi Korea. Baduk sangat populer di kalangan orang tua.
* [[Janggi]], versi lama dari catur Tiongkok, [[Xiangqi]]
* [[Yut]], permainan keluarga yang sering dimainkan saat festival
* [[Ssangnyuk]], [[backgammon]] versi Korea
* [[Chajeon nori]], permainan tradisional perang-perangan antara dua kelompok orang
* [[Ssireum]], [[gulat|bergulat]]
* [[Tuho]], permainan melemparkan anak panah ke dalam pot
* [[Geunetagi]], permainan [[ayunan]] besar
* [[Seokjeon]], permainan melempar batu
* [[Gakjeo]], gulat asal zaman Tiongkok kuno
== Situs Warisan Dunia ==
Baris 163:
[[Bulguksa]] atau “Kuil Negeri Buddha” adalah kompleks [[kuil Buddha]] yang dibangun pada masa [[Silla Bersatu]] pada tahun [[751]] di kota [[Gyeongju]]. Beberapa [[Harta Nasional Korea Selatan]] yang berharga tersimpan di dalam kuil ini, seperti:
* [[Seokguram]], kuil dalam gua dengan patung Buddha dan ukiran-ukiran dari granit yang sangat indah
* [[Pagoda Tabo]] dan [[Pagoda Seokga]] yang berarsitektur khas Silla, serta ruangan-ruangan kuil yang menjadi tempat peribadatan.
Bulguksa dan Seokguram merupakan Situs Warisan Dunia yang didaftarkan oleh UNESCO pada tahun 1995.
Baris 202:
== Lihat pula ==
* [[Sejarah Korea]]
* [[Harta Nasional Korea Selatan]]
* [[Bangsa Korea]]
* [[Karya Agung Warisan Budaya Lisan dan Nonbendawi Manusia]]
* [[Pemikiran tradisional Korea]]
== Referensi ==
|