Frederick Sanger: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Alagos (bicara | kontrib)
+kehidupan awal
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: perubahan kosmetika
Baris 3:
Kemudian bersama rekan-rekannya, ia mengerjakan keseluruhan sekuens molekul [[DNA]] untuk [[virus]] yang mengandung 5375 pasang [[nukleotida]]. Karena penemuan ini, ia menerima lagi [[Penghargaan Nobel Kimia]] [[1980]], menjadikannya salah satu dari 4 orang yang memenangkan dua [[Penghargaan Nobel]]: [[Linus Pauling|Pauling]], [[John Bardeen|Bardeen]], Sanger, dan [[Marie Curie]].
==Kehidupan awal==
Sanger dilahirkan di [[Rendcomb]], sebuah desa kecil di [[Gloucestershire]], dan merupakan putra kedua dari Frederick Sanger, seorang praktisi medis, dan istrinya, Cicely. Dia dilahirkan pada 13 Agustus 1918, dan menempuh pendidikan di [[The Downs School (Herefordshire)]] dan [[Bryanston School]] dan meraih gelar [[Bachelor of Arts]] dalam bidang ilmu alam dari [[St John's College, Cambridge]] pada 1939. Dibesarkan sebagai seorang Quaker, dia tidak menyukai kekerasan, dan selama [[Perang dunia II]] dia adalah seorang pengelak wamil, dia diijinkan melanjutkan risetnya untuk gelar [[Ph.D.]]
== Pranala luar ==
* [http://scienceworld.wolfram.com/biography/Sanger.html Sanger, Frederick (1918-)]