Kaizen: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
|||
Baris 1:
{{nihongo|'''Kaizen'''|改善}} merupakan istilah dalam bahasa Jepang yang bermakna "perbaikan berkesinambungan".<ref name="Kaizen">Masaaki Imai. 1991. ''Kaizen : The Key to Japan's Competitive Success.'' Singapore, McGraw-Hill International</ref> [[Filsafat]] kaizen berpandangan bahwa hidup kita hendaknya fokus pada upaya perbaikan terus-menerus.<ref name="Kaizen"></ref> Pada penerapannya dalam perusahaan, kaizen mencakup pengertian perbaikan berkesinambungan yang melibatkan seluruh pekerjanya, dari [[manajemen]] tingkat atas sampai manajemen tingkat bawah.<ref name="Collab">Masaaki Imai & Brian Heymans. 2000. ''Collaborating for Change: Gemba Kaizen.'' San Francisco, Berrett-Koehler Publishers</ref>
[[Berkas:PDCA-Two-Cycles.svg|thumb|right|250px|''Siklus PDCA yang Menjadi Salah Satu Kunci Keberhasilan Kaizen'']]▼
== Konsep ==
Baris 22:
=== PDCA/SDCA ===
▲[[Berkas:PDCA-Two-Cycles.svg|thumb|right|250px|''Siklus PDCA yang Menjadi Salah Satu Kunci Keberhasilan Kaizen'']]
Salah satu langkah awal penerapan kaizen adalah menjalankan siklus ''Plan-Do-Check-Act'' ([[PDCA]]) untuk menjamin terlaksananya kesinambungan kaizen.<ref name="Genba"></ref> Siklus ini terdiri atas :
* Rencana (plan)
|