Drakula: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
01Raina (bicara | kontrib)
Serenity (bicara | kontrib)
Baris 5:
Drakula adalah salah satu makhluk dalam [[legenda]].<ref name="vampir"/> Drakula umumnya mempunyai deksripsi bertubuh tinggi, mata yang bersinar, berkulit pucat serta memakai jas lengkap dengan sarung tangan.<ref name="vampir"/> Gambaran ini dipopulerkan oleh karakter novel [[vampir]] berjudul ''[[Dracula]]'' oleh penulis [[Irlandia]], [[Bram Stoker]].<ref name="vampir"/> Selain itu peran [[Bella Lugosi]] dalam film klasik garapannya yang berjudul sama pada tahun 1931 memberikan pengaruh kepada publik tentang deskripsi umum Drakula.<ref name="vampir"/>
 
Sifat dasar Drakula adalah sifat dasar [[vampir]] pada umumnya.<ref name="vampir"/> Ia adalah makhluk yang tak bisa mati, peminum darah manusia atau binatang serta bersifat jahat.<ref name="vampir"/> Sifat-sifat ini diusung pula dalam adaptasi berbagai novel sebelum dan sesudah novel ''[[Dracula]]''.<ref name="vampir"/> Beberapa diantaranya adalah ''The Vampyre'' dan ''Carmilla'' yang kebetulan adalah sumber inspirasi [[Bram Stoker]] dalam menulis novelnya.{{fact}}
 
== Adaptasi ==