Ryokan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: perubahan kosmetika !
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot melakukan perubahan kosmetika
Baris 24:
 
=== Pelayanan tamu ===
Ryokan memberikan pelayanan tamu dengan sangat mendetail. Pelayanan terhadap tamu merupakan tanggung jawab manajer wanita ryokan yang disebut {{nihongo|''okami''|女将}}. Wanita yang menjadi ''okami'' umumnya adalah istri pemilik ryokan atau wanita pemilik ryokan. Di ryokan mewah atau ryokan yang menekankan tradisi, pelayanan tamu dilakukan oleh pegawai wanita yang disebut {{nihongo|''[[nakai]]''|仲居}}. Staf ryokan mengenakan pakaian tradisional Jepang, termasuk [[kimono]] yang dikenakan ''okami'' dan ''nakai''.
 
Tamu yang menginap tidur di atas [[futon]] yang digelar setelah tamu selesai makan malam. Ketika tamu sedang tidak berada di kamar, ''nakai'' menyiapkan futon untuk tamu beristirahat. Keesokan paginya, wanita pegawai ryokan akan menggulung dan menyimpan kembali futon ketika tamu sedang makan pagi.