Sea Monsters: A Walking with Dinosaurs Trilogy: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Xqbot (bicara | kontrib)
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot melakukan perubahan kosmetika
Baris 13:
| related = Film lain dalam seri [[Walking with...]]
|}}
'''''Sea Monsters''''' adalah [[program televisi]] [[BBC]] yang memakai animasi komputer untuk menunjukkan kehidupan kuno di [[lautan]] [[Bumi]]. Dibuat oleh [[Impossible Pictures]], pencipta film ''[[Walking with Dinosaurs]]'', ''[[Walking With Beasts]]'' dan ''[[Walking With Monsters]]''.
 
Di seri ini, presenter kehidupan liar [[Inggris]], [[Nigel Marven]] berkelana di tujuh lautan kuno dalam sejarah bumi, dan menyelam [[scuba]] disana, demi mencari bahaya dengan lautan terakhir yang paling berbahaya. Dia berkelana dengan [[Kapal motor]] [[kapal layar|berlayar]] putih sepanjang 24 m bernama ''[[The Ancient Mariner]] (Pelayar Kuno)''. Alat mesin waktunya tidak ditunjukkan. Ia menggunakan peralatan [[skuba]] dengan [[masker]] muka sehingga ia dapat bicara jelas di dalam air. Ia melakukan penyelaman menggunakan sangkar hiu kuat, yang dirancang agar makhluk laut besar sukar menggigitnya.
Baris 106:
Saat berjalan di [[hutan bakau]] Giza, Nigel melewati beberapa jejak kaki misterius dan gundukan kotoran segar. Mengikuti jejak tersebut, Nigel menemui seekor ''Arsinotherium'' bermigrasi menyeberangi daratan. Nigel mengambil resiko besar dan menawari sang pemakan buah sebuah [[apel]], akan tetapi ia justru mengejutkan sang ''Arsinotherium'' sehingga hewan tersebut menyerang Nigel. Dengan berlindung dalam pepohonan rimbun, Nigel dapat melarikan diri dari mamalia itu. Nigel memperhatikan ''Arsinotherium'' yang masuk ke dalam air dari hutan rimbun , dan mengikutinya. Di dalam air, Nigel melihat tiga ekor ''Dorudon'' yang lewat, tapi tidak ada pertanda dari ''Basilosaurus''.
 
''Ancient Mariner'' berlayar menuju lepas pantai, di mana para kru mencoba taktik untuk menarik perhatian paus yang telah lama digunakan namun terbukti berhasil yaitu: merekam suara panggilan ''Basilosaurus'' dan menyetelnya kembali dengan speaker besar dari bawah kapal. Setelah memainkannya beberapa lama, seekor ''Basilosaurus'' mengamuk menuju kapal sebelum menyelam kembali. Tanpa membuang - buang waktu, Nigel menggunakan pakaian selamnya dan menyelam. Namun, ''Basilosaurus'' bisa menyerang dari arah mana saja, jadi Nigel mendekat ke badan kapal ''Mariner'', menggunakan kapal sebagai perisai untuk melindunginya dari ''Basilosaurus''. ''Basilosaurus'' kembali mendekat oleh panggilan dari speaker dan menyerang dan merusak speaker tersebut (dijelaskan sebagai sikap teritorial).
 
Saat ''Ancient Mariner'' berlayar menelusuri waktu, Nigel menjelaskan bahwa Eosen tropis adalah dunia dalam bahaya perubahan [[iklim]]. Saat datangnya masa [[Oligosen]], ''Basilosaurus'', ''Arsinotherium'', dan ''Dorudon'' akan menghilang, sebagai korban dari perubahan [[cuaca]] yang mengakhiri masa [[Eosen]], mengubah perairan hangat menjadi lautan yang dingin.
Baris 151:
* ''[[Hybodus]]''
 
[[Inggris]], yang seluruhnya masih tertutup air. Adalah lautan paling berbahaya kedua. Bahayanya meliputi ''[[Liopleurodon]]'', karnivora terbesar yang pernah hidup. Nigel mengintai gerombolan ''[[Leedsichthys]]'' yang bermigrasi. Salah satu yang lemah tertinggal di belakang sekolah, seekor penduduk asli, ''[[Metriorhynchus]]'' dan seekor pendatang, hiu ''[[Hybodus]]'' menyerangnya. Dengan [[radar]], Nigel menemukan ''[[Liopleurodon]]'' besar mendekati seekor individu yang mati.
 
Nigel memasangi pakaian selamnya dan cameramannya dengan sistem kimia yang dapat menyemprotkan semprotan kimia untuk pliosaur besar, agar mereka tidak bergerak terlalu dekat. Kru menggunakan alat penerangan kedap air untuk melihat kelompok ''[[Leedsichthys]]'', karena saat itu sedang malam hari. Sepasang ''[[Liopleurodon]]'' memakan bangkai ikan tersebut, dan Nigel mulai mencoba mendekati mereka. Saat salah satunya mendekati Nigel, Nigel panik dan menyemprotkan zat kimia khusus, yang berfungsi pada predator besar.
Baris 183:
* ''Cymbospondylus'' bukanlah [[ichthyosaur]] terbesar, sebenarnya yang lebih pantas adalah ''[[Shonisaurus]]''.
* Seekor ''Tyrannosaurus'' terlihat mengaum di bagian 7, walaupun saat itu waktunya 75 juta tahun silam saat fosil ''T. rex'' belum ditemukan, namun kemungkinan hewan tersebut adalah ''[Albertosaurus]''
* Beberapa dari makhluk-makhluk ini adalah pendatang baru, namun ada pula yang berasal dari seri ''[[Walking with]]'', seperti ''[[Basilosaurus]]'', ''[[Cameroceras]]'', ''[[Dorudon]]'', ''[[Hybodus]]'', ''[[Liopleurodon]]'' and ''[[Stethacanthus]]''.
* Ketiga bagian tersebut diedit, bersama dan disiarkan kembali di [[BBC Three]] tahun 2006.
 
== DVD ==