Kabel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
89Ruth (bicara | kontrib)
VoteITP (bicara | kontrib)
ganti fiber -- jadi serat
Baris 1:
'''Kabel''' dalam [[bahasa Inggris]] disebut '''''cable''''' merupakan sebuah alat yang digunakan untuk mentransmisikan [[sinyal]] dari satu tempat ke tempat lain.<ref name="Communication"> {{en}} Grant, August E & Meadows, Jennifer H. (eds.) (2008). ''Communication Technology Update and Fundamental,'' Eleventh Edition. Boston: Focal Press</ref>
 
Kabel seiring dengan perkembangannya dari waktu ke waktu terdiri dari berbagai jenis dan ukuran yang membedakan satu dengan lainnya.<ref name="Communication"/> Berdasarkan jenisnya, kabel terbagi menjadi 3 yakni [[kabel tembaga]] ''(copper)'', [[kabel koaksial]], dan [[kabel fiberserat optik]].<ref name="Communication"/>
 
== Sejarah Penemuan ==
Kabel mulai ditemukan saat manusia membutuhkan sebuah alat yang berguna untuk menghubungkan suatu [[perangkat]] dengan perangkat lain.<ref name="Communication"/> Proses penemuan kabel ini tidak sama antara satu jenis kabel dengan kabel lainnya.<ref name="Communication"/> Penemuan kabel tembaga membutuhkan proses yang paling lama dibanding kabel yang lain, hingga akhirnya berhasil ditemukan sebuah [[telepon]].<ref name="Communication"/> Penemuan kabel koaksial mengikuti penemuan kabel tembaga.<ref name="Communication"/> Baru-baru ini, kabel koaksial telah disempurnakan kembali dengan penemuan kabel fiber[[serat optik]] yang sangat tipis dan mampu mentransmisikan [[sinyal]] [[cahaya]].<ref name="Sistem">[http://www.ittelkom.ac.id/library/index.php?view=article&catid=23%3Asistem-komunikasi-optik&id=410%3Aserat-optik&option=com_content&Itemid=15 Sistem Komunikasi Optik]. <small>Diakses 3 April 2010</small></ref>
 
== Macam-macam Kabel ==
Baris 25:
* ''Thick coaxial cable'': merupakan kabel berdiameter rata-rata 12mm dan sering dikenal sebagai ''yellow cable''.<ref name="Communication"/>
 
=== Kabel FiberSerat Optik ===
{{utama|serat optik}}
[[Berkas:Optical breakout cable.jpg|thumb|right|100px|Kabel FiberSerat Optik]]
Kabel fiberserat optik merupakan sebuah kabel yang terbuat dari [[kaca]] atau [[plastik]] yang berfungsi untuk mentransmisikan sinyal [[cahaya]]. <ref name="Sistem"/> Kabel fiberserat optik berukuran sangat tipis dan berdiameter sehelai rambut manusia yang saat ini paling banyak digunakan sebagai media transimisi dalam teknologi komunikasi modern.<ref name="Introduction">{{en}} Jones, S., Kovac, R., & Groom F. M. (2009). ''Introduction to Communication Technologies: A Guide for Non-Engineers.'' Boca Raton, FL: CRC Press</ref>
 
Bagian-bagian utama serat optik tersebut adalah bagian inti tempat merambatnya [[gelombang]] cahaya, lapisan selimut yang mengelilingi bagian inti dengan [[indeks]] bias yang lebih kecil, dan lapisan ''jake'' yang melindungi bagian inti dan selimut dengan plastik yang elastis.<ref name="Sistem"/> Komponen utama sistem fiberserat optik terdiri dari ''transmitter'' (''Laser Diode'' dan ''Laser Emmiting Diode''), ''information channel'' yang berupa serat optik, dan ''receiver''. <ref name="Communication"/>
 
== Manfaat Kabel ==
Baris 36 ⟶ 37:
== Kelebihan Kabel ==
# Kabel Tembaga. Beberapa kelebihan dari kabel tembaga, antara lain adalah harganya murah, [[instalasi]]nya mudah, mudah didapat, dan fleksibel, menggunakan satu medium untuk semua.<ref name="Media"/>
# Kabel Koaksial. Beberapa kelebihan dari kabel koaksial adalah kapasitas [[bandwith]] dan jangkauan [[transmisi]] yang lebih besar, pengiriman informasi yanglebih cepat, dan lebih murah dari fiberserat optik.<ref name="Communication"/>.
# Kabel FiberSerat Optik. Beberapa kelebihan dari kabel fiberserat optik adalah berukuran tipis dan berdiameter sehelai rambut manusia, dapat mentransmisikan sinyal cahaya, kapasitas bandwithbandwidth dan kecepatan transmisi yang sangat besar, mencapai ''terabyte'', mudah untuk dibawa, serta tidak rentan terhadap gangguan frekuensi listrik.<ref name="Sistem"/>
 
== Kelemahan Kabel ==
# Kabel Tembaga. Beberapa kelemahan dari kabel tembaga adalah rentan terhadap gangguan frekuensi [[listrik]] dan radio, tidak dapat mentransmisikan [[sinyal]] cahaya, dan kapasitas bandwithnya yang kecil.<ref name="Media"> Straubhaar, Joseph & LaRose, Robert (2004). ''Media Now: Communications Media in the Information Age.'' Belmont, CA: Wadsworth.</ref>
# Kabel Koaksial. Beberapa kelemahan dari kabel koaksial adalah sulit dalam instalasinya, sering mengakibatkan masalah dalam koneksi jika kedua ujungnya tidak di ''ground'' dengan baik, dan lebih mahal jika dibandingkan dengan kabel tembaga.<ref name="Communication"/>
# Kabel FiberSerat Optik. Beberapa kelemahan dari kabel tembaga adalah harganya yang mahal, sulit dalam penyambungannya{{fact}}, dan [[konstruksi]]nya yang lemah.<ref name="Sistem"/>
 
== Referensi ==