Shannen Doherty: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
TjBot (bicara | kontrib)
k bot kosmetik perubahan
69Fajar (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 8:
}}
 
'''Shannen Maria Doherty''' ({{lahirmati|[[Memphis]], [[Tennessee]]|12|4|1971}}) ialah seorang aktris dan juga seorang sutradara. <ref> {{en}}[http://homepage.ntlworld.com/litefoot/news/cast_shannen.htm Situs Homepage Ntlworld: Shannen] <small> Diakses pada 16 Mei 2010 </small> </ref> Shannen terkenal lewat perannya sebagai Brenda di serial ''[[Beverly Hills 90210]]'', <ref> {{en}} [http://www.youtube.com/watch?v=ZsltM4SNneM Situs Youtube: Beverly Hills 90210] <small> Diakses pada 29 Desember 2007 </small> </ref> Prue di serial ''[[Charmed]]'', <ref> {{en}} [http://www.youtube.com/watch?v=n4EbIFLPink Situs Youtube: Charmed] <small> Diakses pada 12 November 2006 </small> </ref> dan juga film ''Heathers'' sebagai Heather. <ref> {{en}} [http://www.youtube.com/watch?v=3GasQ2SXVeg Situs Youtube: Heathers] <small> Diakses pada 27 Mei 2009 </small> </ref> <ref> {{en}} [http://www.imdb.com/title/tt0097493/fullcredits Situs IMDB: Shannen Doherty full credits] <small> Diakses pada 16 Mei 2010 </small> </ref>
 
== Awal karir ==
Shannen Maria Doherty atau yang dikenal publik dengan nama Shannen Doherty lahir di {{city-state|Memphis|Tennessee}}, Amerika,<ref name="TV"> {{en}} [http://www.tv.com/shannen-doherty/person/1531/summary.html. Situs TV.com: Shannen Doherty] <small> Diakses pada 16 Mei 2010 </ref> anak dari pasangan Tom Doherty, seorang bankir, dan Rosa, seorang ahli kecantikan. <ref name="TV"/> Saat Shannen berusia tujuh tahun, ia dan keluarganya pindah ke [[Los Angeles]].<ref> [http://selebriti.kapanlagi.com/shannen_doherty/ Situs Kapanlagi: Shannen Doherty] <small> Diakses pada 16 Mei 2010 </small> </ref> Film film yang dibintangi oleh Shannen Doherty sendiri adalah ''Voyagers!, Father Murphy,dan Airwolf'' pada tahun 1981. <ref> {{en}} [http://www.tuttogossip.eu/vip/Shannen-Doherty.php Situs Tuttogossip: Shannen Doherty] <small> Diakses pada 16 Mei 2010 </small> </ref> Film ''Little House on the Prairie'' mengantarkan Shannen masuk nominasi ''Young Artist Awards for Best Young Actress in a Drama Series in Little House On The Prarie'' selama dua tahun yaitu pada tahun 1983 dan 1984.<ref name="shannendohertyweb"> {{en}} [http://www.shannendohertyweb.net/career/awards/ Situs Shannen Doherty: Awards] <small> Diakses pada 16 Mei 2010 </small> </ref> Shannen mulai dikenal publik secara luas ketika ia membintangi serial ''[[Beverly Hills 90210]]'' sebagai Brenda Walsh.<ref> [http://www.suarapembaruan.com/News/2008/09/08/Hiburan/hib04.htm Situs Suara Pembaruan: Shannen Doherty] <small> Diakses pada 7 September 2008 </small> </ref> Perannya sebagai Brenda Walsh juga mengantarkan Shannen mendapatkan nominasi ''Young Artist Award nomination for Best Young Actress Starring in a Television Series'' pada tahun 1991 dan 1992.<ref name="shannendohertyweb"/> Setelah bermain selama empat musim dalam [[''Beverly Hills 90210]]'' , pada tahun 1994 Shannen keluar dari serial tersebut. <ref> {{en}}[http://www.imdb.com/name/nm0001147/bio Situs IMDB: Shannen Doherty bio]<small> Diakses pada 16 Mei 2010 </ref> Setelah tidak bermain lagi dalam serial [[Beverly Hills 90210]] , Shannen terlihat lebih banyak membintangi film televisi seperti ''Blindfold: Acts of Obsession, Jailbreakers, Gone in the Night, Friends 'Til The End, Sleeping with the Devil, The Ticket''. <ref> {{en}} [http://www.imdb.com/name/nm0001147/ Situs IMDB: Shannen Doherty] <small> Diakses pada 16 Mei 2010 </small> </ref>
 
== ''Charmed'' ==
Produser serial [[Beverly Hills 90210]], [[Aaron Spelling]] kembali mempekerjakan Shannen dalam serial [[''Charmed]]'' sebagai salah satu pemeran utama. <ref> {{en}} [http://www.movietome.com/people/1531/shannen-doherty/bio.html Situs movietome: Shannen Doherty bio] <small> Diakses pada 16 Mei 2010 </small> </ref> ''Charmed'' adalah serial tv Amerika yang mengisahkan tentang tiga bersaudari Halliwell yang masing masing dari mereka mempunyai kekuatan sihir.<ref> [http://www.tv.com/charmed/show/106/summary.html Situs Tv.com: Charmed] <small> Diakses pada 16 Mei 2010 </small> </ref> Shannen sendiri berperan sebagai Prue Halliwell, saudari tertua yang mempunyai kekuatan [[Telekinesis]]. <ref> {{en}} [http://www.imdb.com/character/ch0015841/bio Situs IMDB: Shannen Doherty bio] <small> Diakses pada 16 Mei 2010 </small> </ref>
[[Berkas:Charmed Season 1 Promo-2.jpg|thumb|upright|Shannen Doherty bersama [[Alyssa Milano]] dan [[Holly Marie Combs]] dalam serial [[Charmed]] ]]
 
Shannen juga menjadi Sutradara dalam serial ini, terbukti dengan kemampuan ia mengarahkan para pemain dalam episode ''Be Careful What You Witch For, The Good, the Bad, and the Cursed, All Hell Breaks Loose''. <ref> {{en}} [http://www.imdb.com/name/nm0001147/#director Situs IMDB: Director] <small> Diakses pada 16 Mei 2010 </ref> Shannen hengkang dalam serial ''Charmed'' pada akhir musim ketiga, karakternya sebagai Prue dimatikan, sehingga akhirnya Shannen digantikan oleh [[Rose McGowan]]. <ref> {{en}} [http://www.forever-charmed.com/index.php?charmed=rosemcgowan Situs Forever Charmed: Shannen and Rose] <small> Diakses pada 16 Mei 2010 </small> </ref> Peran Shannen sebagai Prue membawanya masuk dalam nominasi ''Best Genre TV Actress [[Saturn Award]]'' pada tahun 1999 dan 2000. <ref> {{en}} [http://www.imdb.com/name/nm0001147/awards Situs IMDB: Shannen Awards] <small> Diakses pada 16 Mei 2010 </small> </ref> Pada tahun 2007, Prue masuk dalam daftar sepuluh penyihir terbaik sepanjang sejarah televisi versi ''[[AOL]]''. <ref> {{en}}
[http://insidetv.aol.com/2008/10/20/top-tv-witches/ Situs Inside TV AOL: Top tv witches] <small> Diakses pada 20 Oktober 2008 </small> </ref>
 
== Proyek lain ==
Shannen berpose untuk ''Playboy'' Desember 2003, dimana fotonya juga menghiasi sampul majalah tersebut.<ref> {{en}} [http://www.buddytv.com/articles/charmed/what-are-they-up-to-charmeds-s-6891.aspx Situs buudytv: What are they up to charmeds] <small> Diakses pada 24 Mei 2007 </small> </ref> Shannen juga masih aktif bermain dalam beberapa film televisi, diantaranya adalah ''Another Day, Hell on Heels: The Battle Of Mary Kay, View of Terror''.<ref> {{en}}[http://www.imdb.com/name/nm0001147/#actress Situs IMDB: Actress] <small> Diakses pada 16 Mei 2010 </small> </ref> Pada tahun 2004, Shannen menjadi pembawa acara ''Scare Tactics'' untuk ''[[Sci-Fi Channel]]''. <ref> {{en}} [http://www.tv.com/scare-tactics/show/11797/summary.html Situs TV.com: Scare Tactics] <small> Diakses pada 16 Mei 2010 </small> </ref> Shannen kembali bermain dalam serial TV [[North Shore]] pada tahun 2004, dimana dalam serial itu Shannen berperan sebagai Alexandra Hudson, dalam serial ''North Shore'' Shannen beradu akting dengan mantan kekasih [[Bruce Willis]], yaitu [[Brooke Burns]], Shannen berkomentar:
 
{{cquote|Aku beruntung karena mempunyai penggemar setia dan aku harap mereka datang. Kami masih mematangkannya (karakter-nya). Kukira Alexandra memiliki banyak keringkihan. Dia bertambah besar dengan mengetahui bahwa ayahnya hidup dan bahwa dia tahu dia hidup, dia masih belum mengetahui apa yang dinginkan untuk dilakukannya. Aku yakin dia mempunyai beberapa persoalan mengenai ayah. <ref> [http://www.kapanlagi.com/h/0000025326.html Situs Kapanlagi: Shannen Doherty] <small> Diakses pada 12 Agustus 2004 </small> </ref>}}
Baris 29:
== 90210 ==
 
Setelah empat belas tahun penampilan terakhir Shannen di televisi sebagai Brenda Walsh, Shannen akan kembali memerankan Brenda Walsh dalam serial ''[[90210]]''. <ref> [http://www.kapanlagi.com/h/0000240287.html Situs Kapanlagi: Shannen kembali sebagai Brenda Walsh] <small> Diakses pada 21 Juli 2008 </small> </ref> , dikatakan bahwa untuk serial [[90210]] ini, Shannen digaji antara $35,000-$50,000 per episode nya. <ref> [http://www.managementfile.com/inspiration.php?id=8833&awal=170&page=&sp= Situs Management File: Bayaran Shannen di 90210] <small> Diakses pada 12 Agustus 2008 </small> </ref> Diceritakan bahwa Brenda telah menjadi Aktris teater yang sukses dan kembali ke sekolahnya sebagai sutradara tamu.<ref> [http://www.igaul.com/index.php?option=com_content&task=view&id=725&Itemid=29 Situs igaul: Shannen sebagai Brenda] <small> Diakses pada 21 Juli 2008 </small> </ref> 90210 juga mempertemukan kembali Shannen dengan [[Jennie Garth]], lawan mainnya dalam Beverly Hills 90210 dulu. Sebagaimana diketahui, hubungan Jennie dan Shannen memang sempat kurang harmonis, terutama saat serial pertama 90210, <ref name = "astaga"> [http://www.astaga.com/Shannen%20Doherty-Jennie%20Garth%20Reuni Astaga Reuni Situs Astaga: Shannen dan Jennie] <small> Diakses pada 26 Agustus 2008 </small> </ref> tapi dengan reuni ini, keduanya mengaku tidaklah buruk. <ref name = "astaga"/>
 
== ''Dancing with the Stars'' ==