Pati resistan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kembangraps (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Serenity (bicara | kontrib)
k memberikan sub bagian di awal paragraf agar lebih mudah terbaca
Baris 31:
|chapter=8
}}
</ref>
</ref> EURESTA ''(European FLAIR-Concerted Action on the 'Physiological implication of the consumption of resistant starch in man')'' mendefinisikan pati resistan sebagai jumlah keseluruhan dari pati dan produk hasil [[degradasi]] pati yang tidak terserap dalam [[usus halus]] pada individu yang [[sehat]].<ref name="ASP">{{en}} {{cite journal
 
==Definisi lain==
</ref> EURESTA ''(European FLAIR-Concerted Action on the 'Physiological implication of the consumption of resistant starch in man')'' mendefinisikan pati resistan sebagai jumlah keseluruhan dari pati dan produk hasil [[degradasi]] pati yang tidak terserap dalam [[usus halus]] pada individu yang [[sehat]].<ref name="ASP">{{en}} {{cite journal
| author = Asp NG
| editor =
Baris 129 ⟶ 132:
| ref =
| postscript =
}} </ref> Oleh karena itu, patiPati resistan harus merefleksikan seberapa besar pati dicerna serta apa yang terjadi pada pati tersebut saat melalui proses [[pencernaan]].<ref name="Birket"/> Kandungan pati resistan yang terdapat pada pangan dan ingredien pangan dapat diukur secara ''in vitro'' dengan menggunakan [[metode]] berbasis enzimatik yang dapat menstimulasi saluran pencernaan.<ref name="Birket"/> Metode tersebut merupakan metode resmi yang disarankan oleh AOAC ''(Association of Official Analytical Chemists)'' yang juga menyusun referensi untuk pati resistan, [[serat pangan]], serta [[maltodekstrin]] resistan.<ref name="Birket"/> Seiring dengan perkembangan mengenai definisi serat pangan yang diklasifikasikan sesuai dengan manfaat fisiologisnya, maka pati resistan dapat digolongkan sebagai bagian dari serat pangan yang diusulkan oleh ''Institute of Medicine of the National Academies in the USA'' dan ''American Association of Cereal Chemists'' berdasarkan pengaruh fisiologis spesifik yang ditimbulkannya.<ref name="AACC">{{en}} {{cite journal
| author = American Association of Cereal Chemists
| editor =
Baris 196 ⟶ 199:
</ref> Pati resistan memiliki sifat fisiologis yang unik sehingga sering direkomendasikan penggunaannya dibandingkan dengan serat yang lainnya.<ref name="Birket"/> Lebih jauh lagi, pati resistan dapat digunakan untuk meningkatkan serat pangan dengan sedikit perubahan dari penampakan dan sifat [[organoleptik]] pangan.<ref name="Birket"/> [[Berkas:Wheat starch granules.JPG|thumb|Granula pati yang berasal dari gandum.]] [[Berkas:Starch.png|thumb|Struktur molekul pati.]]
 
== Jenis pati resisten ==
Pati resistan memiliki cakupan yang luas dan berbagai macam jenis yang terbagi menjadi empat jenis yaitu RS1, RS2, RS3, dan RS3.<ref name="Nugent"/> Pada saat ini pembagian tersebut didasarkan pada karekteristik fisik dan [[kimia]].<ref name="Nugent">{{en}} {{cite journal
| author = Nugent AP