Silat Minangkabau: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 228:
* '''Teknik kombinasi'''
** ''mambantiang'' (membanting) : membanting lawan dengan mempergunakan tangan dan kaki
** ''mangabek atau mangunci'' (kuncian) : Istilah lain yang biasa digunakan oleh praktisi silek adalah ''santuang'' atau ''kungkuang'' (kungkung) mengunci lawan dengan mempergunakan tangan dan atau kaki.
** ''mambukak kabek dan mailak dari bantiangan'' (membuka kuncian dan mengelak dari bantingan) : memlepaskan diri dari kuncian biasanya mempergunakan langkah dan gerakan tangan. Tanpa menggunakan gerakan langkah yang baik, seseorang akan susah melepaskan diri dari kuncian. Di sinilah letak pentingnya kemahiran melangkah dalam pelajaran pertama yakni teknik ''malangkah''.
|