Asterix: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Xqbot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: mr:ऍस्टेरिक्स; kosmetik perubahan
Athrion (bicara | kontrib)
k WikiCleaner 0.99 - ProyekWiki disambiguasi - Mari bergabung !
Baris 2:
 
'''Asterix''' (Perancis: '''Astérix''') adalah [[karakter fiksi]] yang diciptakan pada tahun [[1959]] sebagai tokoh utama dari sebuah serial [[komik]] [[Perancis]] karya René Goscinny (naskah) dan Albert Uderzo (gambar). Uderzo melanjutkan serial ini setelah Goscinny meninggal pada tahun [[1977]].
Serial ini telah diterjemahkan ke dalam banyak bahasa (bahkan [[Bahasa Latin|Latin]] dan [[bahasa Yunani|Yunani]] kuno) dan dapat dijumpai di banyak negara di dunia. Komik ini mungkin merupakan komik Perancis paling populer di dunia. Meskipun demikian, Asterix tidak seberapa populer di [[Amerika Serikat|Amerika]] dan [[Jepang]] yang masing-masing telah memiliki tradisi komik yang kuat.
 
Kunci dari kesuksesan serial ini mungkin terletak pada ceritanya yang mengandung elemen hiburan untuk segala usia: anak-anak menyukai adegan berkelahi dan kelucuan visualnya, sementara orang yang lebih dewasa terhibur oleh berbagai parodi dan permainan kata yang digunakan dalam cerita.