Batas penanggalan internasional: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: perubahan kosmetika
Incnis Mrsi (bicara | kontrib)
Baris 1:
[[Berkas:TimezonesTimezones2010.png|thumb|325px|right|Garis berliku-liku di ujung kanan menandakan Batas penanggalan internasional]]
'''Batas penanggalan internasional''' ([[bahasa Inggris]]: '''International Date Line''') adalah suatu garis khayal di permukaan [[bumi]] yang berfungsi untuk mengimbangi (''offset'') penambahan waktu ketika seseorang bepergian menuju arah timur melalui berbagai [[zona waktu]]. Sebagian besar garis ini berada pada bujur ±180°, di bagian Bumi yang berhadapan dengan [[garis Bujur Utama]] (''Prime Meridian''). Garis ini berbentuk lurus kecuali saat melewati wilayah [[Rusia]] dan pulau-pulau di [[Samudra Pasifik]].