Fokus infeksi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
ESCa (bicara | kontrib)
new
 
ESCa (bicara | kontrib)
k lex, wk
Baris 1:
'''Fokus infeksi''' adalah sebuah [[abstraksi]] dari [[simbiosis]] parasitisme antara [[patogen]] dan [[inang]]nya, yang memberikan manfaat bagi patogen sekaligus memberikan kerugian/kerusakan bagi inang, dengan atau tanpa melewati fasa infeksi akut. Fokus [[infeksi]] dapat berupa disrupsi pada [[lintasan metabolisme]], [[transduksi sinyal selular]], dan latensi.
 
[[Sistem kekebalan]] pada [[makhluk hidup]] berusaha mencegah terjadinya fokus infeksi, pada saat pembentukan suatu fokus infeksi tidak dapat dicegah, makhluk hidup yang bersangkutantersebut dikatakan menderita penyakit yang bersifat kronis.
 
{{Medis-stub}}