Kabupaten Indramayu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ariyanto (bicara | kontrib)
Huzaeni (bicara | kontrib)
Baris 84:
 
=== Kerajinan Bordir ===
Kerajinan bordir berkembang cukup pesat di [[Indramayu]], terletak di Desa [[Sukawera, Kertasemaya, Indramayu|Desa Sukawera]] , Kecamatan [[Kertasemaya, Indramayu|Kecamatan Kertasemaya]] ± 6 kilometer dari Kota [[Jatibarang]] atau 22 kolimeter dari [[Kota Indramayu]]. Motif yang cukup terkenal adalah motif seruni, tapak kebo, bunga tulip, lunglungan, hasil produksinya mampu memenuhi permintaan pasar regional dan Nasional.
[[Indramayu]] merupakan daerah yang sangat menarik untuk dikunjungi,karena letaknya yang sangat strategis yaitu disepanjang jalan pantai utara [[Pulau]] [[Jawa]].