Wikipedia:Pedoman gaya/Singkatan dan akronim: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ricky Setiawan (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 38:
 
Sering ditanyakan, bagaimana menuliskan gelar ini di awal kalimat. Hal ini adalah masalah tata kalimat. Hindari penulisan singkatan (termasuk gelar) di awal kalimat.
 
Berdasarkan ketentuan yang baru, PB IDI telah menerbitkan SK No. 293 / PB / A.4 /09 / 1997 tentang Penggunaan Gelar dan Sebutan Profesi di lingkungan profesi kedokteran di Indonesia, sebagai berikut:
 
GELAR
 
1. S.Ked adalah Sarjana Kedokteran lulusan Pendidikan Akademik Fakultas Kedokteran. Ditulis dibelakang nama, contoh: Polan S.Ked.
 
2. Dr adalah Dokter lulusan Pendidikan Profesi ( S1 ) Fakultas Kedokteran, Ditulis dibelakang nama, contoh: Polan S.Ked.Dr ( jika dinginkan S.Ked dapat ditiadakan ). Atau sebagai sebutan panggilan dapat ditulis didepan nama, contoh: Dr. Polan S.Ked.
 
=== Akronim dan singkatan di judul kategori ===