Kertas puyer: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 6:
 
== Etimologi ==
Kata perkamen diambil dari nama kota Yunani Πέργαμος''Pergamon'' atau ''Pergamos'' (Πέργαμος) yang sekarang terletak di Turki dan bernama [[Bergama]]. Perkamen tidaklah ditemukan untuk pertama kalinya di kota ini, namun kota ini pada era klasik, menghasilkan perkamen berkualitas tinggi sehingga bahan ini disebut demikian. Sebelumnya perkamen telah ditemukan di Mesir.
 
== Catatan kaki ==
{{reflist}}