Glaukos: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Alagos (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Alagos (bicara | kontrib)
Baris 16:
=== Lain-lain ===
Glaukos ikut memandu [[Menelaos]] ketika sang raja hendak pulang ke rumahnya seusai [[perang Troya]].<ref name="Euripides"/> Secara umum, Glaukos dipercaya sebagai penolong para nelayan yang sedang terjebak badai. Dia melakuannya karena dia sendiri dulunya adalah seorang nelayan.
 
== Dalam seni ==
Sebuah patung Glaukos ditempatkan pada tahun 1911 di tengah-tengah [[Fontana delle Naiadi]], yaitu air mancur dengan empat patung [[nimfa]] dari perunggu buatan [[Mario Rutelli]] yang terletak di [[Piazza Repubblica]], [[Roma]].
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
== Pranala luar ==
{{Commonscat|Glaucus and Scylla}}
* {{en}} [http://www.mlahanas.de/Greeks/Mythology/Glaucus.html Glaukos di Mlahanas]
* {{en}} [http://www.theoi.com/Pontios/Glaukos.html Glaukos di Theoi Project]
 
[[Kategori:Dewa laut Yunani]]
[[Kategori:Mitologi Yunani]]
 
 
[[ar:غلاوكوس (إله)]]