Aeroflot: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Xqbot (bicara | kontrib)
k bot Mengubah: tt:Аэрофлот
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 13:
== Sejarah ==
 
Aeroflot di bangun pada [[1923]] dengan nama [[Dobrolet]] <!--[[:en:Dobrolyot]]--> dan di reorganisasi menjadi ''Aeroflot'' pada [[1932]]. Penerbangan Internasional dimulai pada [[1937]], sebelum tanggal itu mereka terbang dengan perusahaan penerbangan gabungan sovietSoviet-germanJerman ''Deruluft''.
 
Pada Era Soviet, Aeroflot adalah Sinonim untuk aviasi sipil Russia. Salah satu dari contoh langka iklan komersil soviet adalaah slogan Aeroflot, "Fly on Aeroflot planes!" ("Летайте самолетами Аэрофлота!", "Letajte samoletami Ajeroflota!"). Ironisnya Aerofliot tidak mempunyai saingan pada waktu itu, dan hampir mustahil untuk penduduk Soviet untuk terbang menggunakan pesawat selain milik Aeroflot.
Baris 19:
Perusahaan penerbangan itu tumbuh menjadi perusahaan penerbangan terbesar di dunia pada [[1976]] Aeroflot membawa lebih dari seratus juta penumpang untuk pertama kalinya. Penerbangannya memang lebih di pusatkan di sekitar Uni Soviet, namun ada juga penerbangan meneuju lima benua: Amerika Utara dan Selatan, Eropa, Afrika, dan Asia. Jaringan tersebut mencakup negara seperti, [[Amerika Serikat]], [[Kanada]], [[Britania Raya]], [[Spanyol]], [[Kuba]], and [[RRT|Tiongkok]]. Sejak tahun 1970 beberapa penerbangan transatlantic diterbangankan menggunakan [[Bandara Udara Shannon]] di [[Irlandia]] sebagai transit, meningat itu adalah Bandar Udara non [[NATO]] paling barat di Eropa.
 
Aeroflot juga menjalankan berbagai macam fungsi lain seperti Aeromedis, penyiraman lahan, transportasi alat berat bagi Soviet Space Agency, pendukung penambangan minyak lepas pantai, eksplorasi untuk sumber daya alam, transport militer, penelitian atsmosferis, patroli area terpencil. aeroflotAeroflot juga mengoperasikan semacam [[Air Force One]] versi sovietSoviet dan vipVIP/vvipVVIP transpor kepentingan pemerintahan dan [[Partai Komunis Uni Soviet|Partai Komunis]]
 
Aeroflot Bergabung dengan [[IATA]] pada tahun [[1989]].
Baris 42:
** [[Airbus A330-300]]
** [[Boeing 767|Boeing 767-300]]
** [[Boeing 777|Boeing 777-200]] (sudah tidak dioperasikan, disewa dari [[Boeing]])
** [[Ilyushin Il-96|Ilyushin Il-96-300]]
** [[Ilyushin Il-86]] (penerbangansudah chartertidak dioperasikan)
* Jarak Pendek
** [[Airbus A320|Airbus A321/A320/A319]]
** [[Tupolev Tu-154|Tupolev Tu-154M]] (sudah tidak dioperasikan)
* Regional
** [[Tupolev Tu-134]] (sudah tidak dioperasikan, akan digantikan dengan [[Sukhoi Superjet 100]] dan [[Irkut MS-21]])
** [[Tupolev Tu-134]]
* Kargo (telah berhenti beroperasi tahun 2009)
* Kargo
** [[McDonnell Douglas DC-10]] (sudah tidak dioperasikan)
** [[McDonnell Douglas MD-11]]
* Pesawat pesanan
** [[TupolevAntonov TuAn-134140]]
** [[Antonov An-148]]
** [[Boeing 737|Boeing 737-700]]
** [[Boeing 737|Boeing 737-800]]
** [[Boeing 737|Boeing 737-900ER]]
** [[Boeing 787|Boeing 787-8]]
** [[Airbus A350]]
** [[Sukhoi Superjet 100]]
** [[Irkut MS-21]]
 
Beberapa pesawat buatan Rusia (mis. [[Tupolev Tu-134|Tu-134]]) tidak memenuhi spesifikasi [[ICAO]] [[Konvensi Chicago]] Annex 16 Bab III karena emisi suara yang berisik. Sehingga mulai [[1 April]] [[2002]] pesawat tersebut tidak boleh diterbangkan ke [[Eropa]] dan [[Amerika Utara]].
Baris 60 ⟶ 70:
== Fakta lain ==
* Kata ''Aeroflot'' secara harafiah berarti "armada udara".
* Aeroflot memulai penerbangan ke [[Amerika Serikat]] pada [[1968]]. Namun, pada [[1979]] penerbangan-penerbangan tersebut di tahan pemerintah Amerika karena Intervensi Soviet terhadap [[Afganistan]] dan penembakan [[Korean Air Lines Penerbangan 007]] oleh Angkatan Udara Uni Sovyet di Pulau Sakhalin tahun 1985. Penerbangan dari [[Moskwa]] ke [[New York]] dilanjutkan pada [[19861990]].
* Istri President [[Vladimir Putin]] pernah menjadi pramugari Aeroflot. Dia bekerja di [[Leningrad]] (Leningrad Avia-Squadron), (sekarang [[Pulkovo Aviation Enterprise]]).
* Aeroflot muncul di film ''[[The Bourne Supremacy (film)|Bourne Supremacy]]''.
Baris 71 ⟶ 81:
 
== ''Codesharing'' ==
Aeroflot mempunyaimemiliki hubunganperjanjian ''codesharing'' dengan [[Royalmaskapai Jordanian]]berikut. untuktanda penerbangan* kemenunjukkan [[Amman]],anggota [[YordaniaSkyTeam]].
{|
|-
|valign="top"|* [[Air Europa]]*
* [[airBaltic]]
* [[Alitalia]]*
* [[Bulgaria Air]]
* [[Czech Airlines]]*
* [[China Southern Airlines]]*
* [[Jat Airways]]
* [[Kenya Airways]]*
* [[KLM]]*
* [[Korean Air]]*
* [[LOT Polish Airlines]] ([[Star Alliance]])
* [[Malév Hungarian Airlines]] ([[Oneworld]])
* [[MIAT Mongolian Airlines]]
* [[Scandinavian Airlines]] (Star Alliance)
* [[Cubana]]
* [[Iran Air]]
* [[Air France]]*
* [[Tarom|TAROM]]*
 
 
== Pranala luar ==