Orang Bosniak: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k gabungan isi dr Bosniak
k typo
Baris 5:
Mereka sebelumnya disebut suku Muslim sejak tahun [[1968]] untuk menghilangkan kerancuan. Sebab nama "Muslim" ini merujuk kepada orang dari [[Bosnia-Herzegovina]] yang non-[[Kroasia]] maupun [[Serbia]], suku bangsa dominan lainnya. Karena orang non Krosia-Serbia ini kebanyakan (tetapi tidak semuanya) [[agama|beragama]] [[Islam]], maka nama mereka oleh [[Josip Broz Tito]] disebut "Muslim".
 
oOrangOrang-orang dari suku Bosnia menganggap [[Bosnia-Herzegovina]] sebagai tanah leluhur mereka. Mereka terutamanya dikaitkan dengan wilayah-wilayah bersejarah [[Krajina Bosnia]], Bosnia, [[Herzegovina]], [[Podrinje]] dan [[Sandzak]].
 
Ada sekitar 2,5 juta orang-orang suku Bosnia di seluruh dunia. Kebanyakannya bermukim di Bosnia-Herzegovina (1.800.000). Bahasa yang mereka gunakan bernama [[bahasa Bosnia]].