Proyek NEO: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
TuHan-Bot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: it:Oggetto Near-Earth
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-observasi +pengamatan)
Baris 5:
LINEAR atau Lincoln Near-Earth Asteroid Research adalah suatu proyek kerjasama antara [[Angkatan Udara Amerika Serikat]], [[NASA]], dan laboratorium Lincoln [[MIT]] untuk pencarian secara skematik benda-benda luar angkasa dekat bumi (NEO). LINEAR telah menemukan banyak [[asteroid]] sejak 1998. Per 21 Oktober 2004 LINEAR telah mendeteksi 211.849 obyek dimana 1622 diantaranya adalah NEO dan 142 buah [[komet]]. Semua penemuan LINEAR menggunakan teleskop robotik.
== NEAT ==
NEAT atau Near-Earth Asteroid Tracking adalah suatu program yang dijalankan oleh [[NASA]] dan laboratorum propulsi jet untuk menemukan benda-benda NEO. NEAT memulai observasinyapengamatannya sejak Desember 1995. NEAT mempunyai persetujuan dengan angkatan udara AS (USAF) untuk menggunakan teleskop Ground-based Electro-Optical Deep Space Surveillance (GEODSS) yang berlokasi di Haleakala, [[Maui]], [[Hawaii]]. Teleskop angkatan udara ini pada dasarnya digunakan untuk memantau pesawat ruang angkasa di orbit bumi. Sebuah asteroid dinamakan 64070 NEAT untuk menghormati jasa penemunya pada awal tahun 2005.
== LONEOS ==
LONEOS atau Lowell Observatory Near-Earth Object Search adalah sebuah program yang dijalankan oleh [[NASA]] dan [[observatorium]] Lowell untuk menemukan benda-benda luar angkasa NEO. LONEOS dimulai pada Desember 1997.
Baris 32:
 
== PHA (Potentially Hazardous Asteroids) ==
PHA (Potentially Hazardous Asteroids) atau [[asteroid]]-asteroid yang berpotensi membahayakan didefinisikan berdasarkan parameter yang mengukur tingkat potensial asteroid tersebut dalam menimbulkan ancaman dikarenakan orbitnya yang sangat dekat dengan [[bumi]]. Secara spesifik PHA adalah asteroid dengan jarak minimum interseksi dengan orbit bumi pada maksimum 0.05 AU dan memiliki magnitude absolut (H) maksimum 22. Dengan kata lain asteroid yang tidak bisa mendekati bumi sedekat-dekatnya 0.05 AU (7.480.000 km) atau memiliki diameter lebih kecil dari 150 m tidak dikategorikan sebagai PHA. Ada 803 obyek PHA yan sudah diketahui [http://neo.jpl.nasa.gov/stats/]. Walaupun demikian ini tidak berarti bahwa obyek PHA tersebut akan menabrak bumi. Tetapi hanya merupakan tingkat probabilitas untuk ancaman tersebut. Dengan memonitor obyek-obyek PHA tersebut dan memperbaharui orbit-orbitnya dengan adanya observasipengamatan-observasipengamatan terbaru, seseorang dapat meramalkan tingkat statistik kedekatannya dengan bumi dan ancaman terhadap tabrakan dengan bumi.
 
Daftar lengkap asteroid kategori PHA dapat dilihat di web site <small>[http://www.planetary.org/html/neo/ http://www.planetary.org/html/neo/]</small>.
Baris 82:
Sekarang ini obyek NEO dengan skala [[Proyek NEO#Palermo|Palermo]] lebih besar dari nol yaitu (29075) 1950 DA yang diramalkan untuk mendekati atau menabrak bumi (p≤0.003) pada tahun 2880. Jika tabrakan ini terjadi, energi yang dilepaskan oleh tabrakan tersebut akan mengakibatkan kehancuran global yang akan menghancurkan seluruh kehidupan di bumi. Manusia masih memiliki 800 tahun untuk menyelidiki lebih jauh orbit (29075) 1950 DA tersebut dan mengubah orbitnya jika diperlukan.
 
NEO 2004 VD17 memiliki skala Torino 1 untuk kemungkinan tabrakan pada tahun 2091-2104. NEO 99942 MN 2004 memiliki skala Torino 1 untuk kemungkinan tabrakan pada tahun 2036-2056. NEO 1997 XR2 juga memiliki skala Torino 1 untuk kemungkinan tabrakan pada tahun 2101. Informasi ini masih bisa berubah seiring dengan adanya observasipengamatan dan perhitungan-perhitungan terbaru.
 
== NEO yang nyaris menabrak ==