Friedrich Fröbel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
PT40Manda (bicara | kontrib)
PT09Christian (bicara | kontrib)
Baris 91:
 
==== Pengertian tentang Yesus ====
Menurut Fröbel, Yesus merupakan contoh yang sempurna tentang apa artinya seorang yang mengejawantahkan kesatuannya dengan Allah. Menurut Fröbel, Yesus tidak merupakan anak Allah dan di dalamnya tidak tersirat tabiat ilahi bahkan dalam teologi Fröbel, tidak ada pembicaraan mengenai Yesus sebagi juruslamat. Selain itu, dalam teologi Fröbel juga tidak ada [[GolgothaGolgota]] atau kubur yang terbuka, alasannya adalah manusia gagal dalam kehidupannya bukan karena tabiatnya yang berdosa, melainkan karena kurang pendidikan yang bermutu. Menurut Fröbel, percaya pada Yesus itu berarti mengikut Yesus. Menjadi percaya kepada Yesus berarti melibatkan orang pada pengalaman yang lebih luas daripada yang hanya berkaitan dengan penggunaan kata-kata tertentu saja. Pikiran Fröbel juga menantang umat Kristen untuk mengakui bahwa keinginan hidup selaras dengan gaya hidup Yesus mencakup sebagian dari arti menjadi percaya kepada-Nya.
 
==== Pengertian Teologis tentang Manusia ====